BANK Soal beserta Kunci Jawaban PTS/UTS Fisika Kelas 12 Semester 2 Kurikulum 2013 Tahun Ajaran 2023 2024

- 2 Maret 2024, 14:10 WIB
Bank soal UTS/PTS Fisika kelas 12 semester 2
Bank soal UTS/PTS Fisika kelas 12 semester 2 /pexels.com

23. Sebuah transformator mempunyai kumparan primer dan sekunder dengan jumlah lilitan masing-masing 500 dan 5000, dihubungkan dengan jaringan bertegangan arus bolak-balik 220 V. Berapakah tegangan keluarannya?

A. 220 volt
B. 1.100 volt
C. 2.200 volt
D. 22.000 volt
E. 110.000 Volt

Jawaban C

24. Ketika merancang sebuah transformator, agar dihasilkan tegangan sekunder 220 Volt dari tegangan primer 110 volt, maka perbandingan jumlah lilitan sekunder dengan lilitan primer ialah …

A. 2 : 3
B. 3 : 2
C. 1 : 2
D. 2 : 1
E. 4 : 1

Jawaban D

25. Sebuah transformator mempunyai tegangan primer 220 volt. Jika transformator menghasilkan tegangan sekunder 8 V, efisiensi trafo 80%, dan kuat arus sekundernya 2 A maka kuat arus primernya ialah ….

A. 1/2 A
B. 1/3 A
C. 1/5 A
D. 1/7 A
E. 1/11 A

Jawaban E

 Itulah artikel bank soal PTS/UTS Fisika kelas 12 semester 2 Kurikulum 2013 Tahun Pelajaran 2023 2024, beserta kunci jawaban yang dapat dijadikan sebagai latihan sebelum PTS/UTS semester 2 dilaksanakan.***

*Disclaimer

1. Konten ini dibuat untuk siswa atau orang tua dalam proses evaluasi belajar dalam menemukan soal dan kunci jawaban.

2. Artikel ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban.

3. Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi guru atau siswa mengeksplorasi jawaban lain yang lebih baik.

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah