Update 50 Soal Ujian Sekolah Ekonomi Kelas 12 beserta Kunci Jawaban Kisi-kisi Kurikulum 2013 TA 2023 2024

- 26 Maret 2024, 09:05 WIB
Update 50 soal Ujian Sekolah Ekonomi kelas 12, pas untuk bahan belajar di rumah
Update 50 soal Ujian Sekolah Ekonomi kelas 12, pas untuk bahan belajar di rumah /Pexels.com / @Dhaya Eddine Bentaleb /

Jawaban C

9. Pak Djajuli tinggal di negara X yang memiliki ciri-ciri perekonomian sebagai berikut:
- Setiap orang bebas memiliki barang, termasuk barang modal
- Aktivitas ekonomi ditujukan untuk memperoleh laba
- Persaingan dilakukan secara bebas

Dari ciri-ciri tersebut maka negara X menganut sistem ekonomi .....

A. pasar D. tradisional
B. terpusat E. komando
C. campuran

Jawaban A

10. Kegiatan yang dilakukan oleh masyarakat sebagai berikut:
(1) Bu Susan setiap hari belanja untuk keperluan sehari-hari
(2) Pak Santoso membeli pulsa untuk dijual lagi
(3) Pak Jamal membayar sewa kios tempatnya usahanya
(4) Pak Jamin membeli bensin motornya untuk pergi ke undangan
(5) Pak Slamet membeli mie untuk bahan baku kios basonya

Dari pernyataan di atas yang termasuk perilaku produsen adalah .....

A. (1), (2), dan (3) D. (2), (3), dan (5)
B. (1), (3), dan (5) E. (3), (4), dan (5)
C. (2), (3), dan (4)

Jawaban D

Baca Juga: Latihan 40 Soal Ujian Sekolah Fisika Kelas 12 beserta Kunci Jawaban Kisi-kisi Kurikulum 2013 TA 2023 2024

11. Berikut ini data keuangan suatu negara (dalam miliar rupiah)
No Keterangan Jumlah
1 Pengeluaran konsumen 125.000
2 Pengeluaran pemerintah 80.000
3 Investasi 50.000
4 Total ekspor 12.000
5 Total Impor 9.000
6 Laba Pengusaha 33.500
7 Upah para pekerja 68.500
8 Bunga atas modal 14.800
9 Sewa factor-faktor produksi 18.700

Besarnya pendapatan nasional dengan pendekatan pengeluaran adalah .....

A. Rp 135.5 milyar D. Rp 258 milyar
B. Rp 170 milyar E. Rp 276 milyar
C. Rp 222.8 milyar

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x