Contoh Soal PAS UAS Ekonomi Kelas 10 Semester 2 dan Kunci Jawaban Kurikulum Merdeka Tahun 2023 2024

- 19 April 2024, 19:13 WIB
Ilustrasi. Contoh Soal PAS UAS Ekonomi Kelas 10 Semester 2 dan Kunci Jawaban Kurikulum Merdeka Tahun 2023 2024.
Ilustrasi. Contoh Soal PAS UAS Ekonomi Kelas 10 Semester 2 dan Kunci Jawaban Kurikulum Merdeka Tahun 2023 2024. /tangkap layar

Jawaban: D

13. Keluarga Pak Anwar memiliki dua orang anak. Kedua anaknya telah memasuki usia sekolah. Pak Anwar menginginkan pendidikan kedua anaknya dapat terjamin. Untuk mewujudkan keinginan tersebut pak Anwar mengikuti program pembiayaan pendidikan yang diselenggarakan oleh sebuah lembaga keuangan bukan bank. Setiap bulan Pak Anwar harus membayar premi sesuai kesepakatan dengan lembaga terkait. Pak Anwar mengikuti pembiayaan yang disediakan oleh ...

A. Perusahaan Joint Venture
B. Perusahaan Asuransi
C. Perusahaan Penggadaian
D. Koperasi Simpan Pinjam
E. Perusahaan Dana Pensiun

Jawaban: B

14. Bu Indah sangat membutuhkan uang dalam jumlah besar dan cepat untuk biaya pengobatan anaknya di rumah sakit. Bu Indah mendatangi sebuah lembaga keuangan bukan bank (LKBB) untuk menjaminkan agunan berupa emas. Lembaga yang dimaksud ialah ...

A. Perusahaan Asuransi
B. Pasar Modal
C. Dana pension
D. Perusahaan sewa guna
E. Pengadaian

Jawaban: E

15. Badan usaha keuangan yang pada umumnya dimiliki Pemerintah dan bertanggungjawab untuk mengatur kestabilan badan-badan keuangan, serta menjamin agar kegiatan badan-badan keuangan tersebut dapat menciptakan tingkat kegiatan ekonomi yang tinggi dan stabil dinamakan ...

A. Bank Sentral
B. Bank Umum
C. Bank Syariah
D. Bank Konvensional
E. Bank Perkreditan

Jawaban: A

Halaman:

Editor: Ahmat Arif Muzazin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah