50 Latihan Soal PAT IPA Kelas 7 Semester 2 Kurikulum Merdeka beserta Kunci Jawaban Tahun Ajaran 2023 2024

- 22 Mei 2024, 14:05 WIB
Ilustrasi - 50 latihan soal PAT IPA kelas 7 Kurikulum Merdeka
Ilustrasi - 50 latihan soal PAT IPA kelas 7 Kurikulum Merdeka /

Jawaban B

Baca Juga: 50 Prediksi Soal dan Kunci Jawaban PAT/UKK Prakarya Kelas 7 Semester 2 Sesuai Kurikulum Merdeka TA 2023 2024

21. Peristiwa dalam kehidupan sehari-hari yang tidak berhubungan dengan konsep pemuaian adalah ….

A. pemasangan sambungan rel kereta api diberi celah.
B. pemasangan kabel listrik dibuat sedikit kendur.
C. penggunaan bimetal sebagai saklar otomatis alat pemanas listrik.
D. permukaan aspal jalan raya dibuat kasar.

Jawaban D

22. Andi mengendarai sepeda motor dengan kecepatan 80 km/jam melaju selama 1 jam 30 menit. Jarak yang ditempuh Andi saat berkendara sejauh ….

A. 110 km
B. 120 km
C. 130 km
D. 140 km

Jawaban B

23. Dalam suatu pertandingan, seorang pelari berlari pada lintasan 240 m dengan waktu tempuh 1 menit. Kelajuan pelari tersebut adalah ....

A. 40 m/s
B. 4 m/s
C. 0,4 m/s
D. 0,04 m/s

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah