50 Contoh Soal PAT PKN Kelas 8 Semester 2 dan Kunci Jawaban Sesuai Kisi-kisi Kurikulum Merdeka TA 2023 2024

- 23 Mei 2024, 07:30 WIB
50 contoh soal PAT PKN  kelas 8 Kurikulum Merdeka
50 contoh soal PAT PKN kelas 8 Kurikulum Merdeka /Pexels.com / Roberto Hund/

37. Nilai yang dapat membuka kesadaran bahwa perbenturan kepentingan individu dapat menimbulkan keretakan yang justru merugikan mereka sendiri, dalam proses hingga perumusan Sumpah Pemuda, adalah...

A. rasa seia sekata
B. nasionalisme dan toleransi
C. rasa tanggung jawab dan disiplin
D. rasa kebersamaan dan persaudaraan

Jawaban: B

38. Para pemuda pelopor Sumpah Pemuda menanggalkan identitas-identitas primordial, kecuali...

A. satu nusa
B. satu bangsa
C. satu cita-cita
D. satu bahasa

Jawaban: C

39. Pernyataan yang menggambarkan tokoh dalam Sumpah Pemuda adalah...

A. Muh Yamin
B. Muh Hatta
C. Sugondo Djojopuspito
D. Leimena

Jawaban: B

40. Sikap loyalitas yang tinggi terhadap kekuatan tim bulu tangkis Indonesia pada pertandingan All England menunjukkan...

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah