Segera Cek Namamu Disini! Berikut Ciri Penerima Bansos PKH Tahap 1 2023 telah Masuk Rekening

19 Januari 2023, 09:04 WIB
Ilustrasi. Segera Cek Namamu Disini! Berikut Ciri Penerima Bansos PKH Tahap 1 2023 telah Masuk Rekening /Ali A/

MEDIA BLORA - Segera cek namamu disini, berikut ciri penerima bansos PKH tahap 1 2023 telah masuk rekening.

Selain itu, disini juga akan dijelaskan terkait jadwal pencairan bansos PKH tahap 1 2023.

Jika berdasarkan jadwal pencairan PKH di tahun lalu, maka bansos PKH tahap 1 ini akan berlangsung pada Januari hingga Maret 2023.

Baca Juga: Segera Cek Nama-Nama Penerima Bantuan PKH Tahap 1 dan BPNT 2023 Melalui Link ini

Di mana pencairan bansos PKH tahap 1 2023 akan diberikan dalam 4 tahap yakni sebagai berikut:

- Tahap 1: Januari-Maret

- Tahap 2: April-Juni

- Tahap 3: Juli-September

- Tahap 4: Oktober-Desember

Tetapi, untuk pencairan bansos PKH tahap 1 2023 tiap daerahnya bisa saja mengalami perbedaan jadwal.

Segera cek apakah namamu termasuk dalam satu penerima bansos PKH tahap 1 2023 dengan akses laman resmi Kemensos.

Namun yang harus di ingat, bahwa KPM yang nantinya berhak menerima bansos PKH tahap 1 2023 adalah yang telah terdaftar pada sistem DTKS Kemensos.

Dengan demikian, masyarakat yang telah terdaftar pada sistem DTKS Kemensos dapat mengecek melalui cekbansos.kemensos.go.id apakah masuk sebagai penerima bansos PKH tahap 1 2023 atau tidak.

berikut cara cek penerima bansos PKH tahap 1 2023 melalui Kemensos atau cekbansos.kemensos.go.id:

1.Langkah pertama yakni login ke link cekbansos.kemensos.go.id.

2. Setelah itu akan muncul halaman utama, silahkan ketikan provinsi, dan data lainnya yang diminta sesuai dengan KTP.

3. Selanjutnya, masukan nama lengkap KPM sesuai dengan KTP.

4. Masukan kode captcha yang tercantum pada layar.

5. Kemudian klik 'Cari Data.

6. Nantinya akan muncul informasi seputar KPM penerima bansos ini.

Baca Juga: Cek Saldo PKH Tahap 1 Hari Ini 17 Januari 2023, KPM Wajib Tahu Info Ini

Adapun ciri yang menunjukan sebagai penerima bansos PKH tahap 1 2023 telah masuk rekening adalah muncul data nama lengkap Anda, jenis bansos yang nantinya diterima, periode serta status bantuan yang diterima.

Adapun dana bansos PKH tahap 1 2023 ini akan disalurkan melalui Himpunan Bank Negara ataupun melalui PT Pos Indonesia.

Dana bansos PKH tahap 1 2023 yang diterima KPM nantinya diberikan dengan besaran yang berbeda-beda.

Berikut besaran dana dan kategori penerima bansos PKH tahap 1 2023:

1. Kategori Ibu Hamil/Nifas: Rp3 juta per tahun.

2. Kategori Anak Usia Dini 0 s.d 6 tahun: Rp3 juta per tahun.

3. Kategori Pendidikan Anak Usia SD/Sederajat: Rp900 ribu per tahun.

4. Kategori Pendidikan Anak Usia SMP/Sederajat: Rp1.5 juta per tahun.

5. Kategori Pendidikan Anak Usia SMA/Sederajat: Rp2 juta per tahun.

6. Kategori dengan Penyandang Disabilitas Berat: Rp2,4 juta per tahun.

7. Kategori Lanjut Usia: Rp2,4 juta per tahun.

Untuk diketahui,bansos PKH ini telah berlangsung sejak tahun 2007 dan diluncurkan dalam rangka upaya pemerintah untuk percepatan penanggulangan kemiskinan.

Baca Juga: Penerima Bansos PKH 2023 akan Dapat Tambahan Bantuan Sebesar Rp4.2 Juta Jika Mau Daftar Program ini

Demikian penjelasan tentang Segera Cek Namamu Disini! Berikut Ciri Penerima Bansos PKH Tahap 1 2023 telah Masuk Rekening.***

Editor: Ahmat Arif Muzazin

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Terkini

Terpopuler