Harga Tiket Masuk dan Jam Operasional Wisata Embung Kledung di Temanggung

- 1 Desember 2022, 12:46 WIB
Harga Tike Masuk dan Jam Operasional Wisata Embung Kledung di Temanggung
Harga Tike Masuk dan Jam Operasional Wisata Embung Kledung di Temanggung /Instagram/embung.kledung

MEDIA BLORA - Berapa harga tiket masuk dan jam berapa operasional Embung Kledung dibuka? Simak artikel di bawah ini sampai habis.

Embung Kledung adalah wisata alam danau buatan yang terletak di Kabupaten Temanggung Jawa Tengah.

Letaknya sangat unik yakni berada di belakang gunung Sindoro dan gunung Sumbing.

Baca Juga: Wisata Embung Kledung, Keindahan Alam dibalik Gunung Sindoro - Kabupaten Temanggung

Awalnya Embung Kledung merupakan tempat irigasi saat musim kemarau panjang.

Namun karena keindahan alamnya, Embung Kledung beralih menjadi tempat wisata yang sekarang banyak dikunjungi oleh wisatawan lokal maupun luar daerah.

Embung Kledung berada di Jl, Raya Parakan-Wonosobo KM.12, Desa Tlahab, Kecamatan Kledung Parakan, Kabuaten Temanggung, Jawa Tengah.

Panorama yang di sajikan pun bukan kaleng-kaleng, udara yang segar dipadukan dengan keindahan Gunung Sindoro didepan mata yang dihiasi sebuah danau buatan yang cukup besar.

Embung Kledung cocok dijadikan sebagai destinasi pilihan ketika Anda dan keluarga atau sanak sodara berada di Kabupaten Temanggung.

Halaman:

Editor: Moch Eko Ridwan

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x