10 Rekomendasi Tempat Wisata Terbaru di Karanganyar, Nomor 5 Wajib Banget Kamu Kunjungi

- 6 Maret 2023, 15:55 WIB
10 Rekomendasi Tempat Wisata Terbaru di Karanganyar
10 Rekomendasi Tempat Wisata Terbaru di Karanganyar /Instagram @parangijo/

De Tjolomadoe merupakan bekas pabrik gula tua yang kini diubah menjadi objek wisata, landmark bersejarah, dan pusat konvensi yang dioperasikan oleh PT Sinergi Colomadu.

Pabrik gula tua ini telah berdiri sejak tahun 1861 dan mengalami revitalisasi pada tahun 2017, kemudian dibuka kembali pada tahun 2018.

Terletak di lahan seluas 6,4 hektar, De Tjolomadoe dapat ditempuh hanya dalam waktu 5 menit dari Bandara Internasional Adi Sumarmo dan 20 menit dari pusat kota.

Kompleks De Tjolomadoe memiliki beberapa fasilitas antara lain museum, aula konser Tjolomadoe, aula serbaguna Sarkara, restoran, dan toko ritel yang menjual kerajinan dan souvenir.

9. Rumah Atsiri Indonesia Karanganyar

Rumah Atsiri Indonesia didirikan pada tahun 2018 di lahan bekas pabrik sitronela. Sekarang, area tersebut telah diubah menjadi tujuan wisata yang memiliki taman aromatik, laboratorium, museum, restoran, dan toko souvenir.

10. Arena Edukasi Intan Pari Karanganyar

Arena Edukasi Intan Pari adalah tempat rekreasi dan belajar yang berlokasi di Tasikmadu. Untuk kamu yang tertarik dengan dunia penerbangan, tempat ini sangat menarik untuk kamu kunjungi.

Karena di tempat wisata ini kamu dapat melihat dan masuk ke dalam pesawat Lawu Air, pesawat jumbo jet yang telah dimodifikasi, serta satu unit helikopter yang dapat menampung 6 penumpang.

Selain itu, di tempat wisata ini juga terdapat kolam renang dengan kedalaman mulai dari 50 cm hingga 2,15 m yang bisa kamu nikmati.

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x