Sebagai Pemulihan Sel-sel Tubuh, Inilah Beberapa Manfaat Mengkudu atau Pace

- 8 September 2021, 06:47 WIB
 mengkudu atau pace
mengkudu atau pace /facebook.com/WARTA PONTIANAK

Pohon mengkudu tidak begitu besar, tingginya antara 4–6 m. batang bengkok-bengkok, berdahan kaku, kasar, dan memiliki akar tunggang yang tertancap dalam.

Baca Juga: Cara Menangkal Tuyul Menurut Primbon Jawa, Mantra Caraka Walik Salah Satunya

Mengkudu berdaun tebal mengkilap. Daun mengkudu terletak berhadap-hadapan. Ukuran daun besar-besar, tebal, dan tunggal. Bentuknya jorong-lanset, berukuran 15-50 x 5–17 cm. tepi daun rata, ujung lancip pendek.

- Zat nutrisi

Secara keseluruhan mengkudu merupakan buah makanan bergizi lengkap. Zat nutrisi yang dibutuhkan tubuh, seperti protein, viamin, dan mineral penting, tersedia dalam jumlah cukup pada buah dan daun mengkudu.

Selenium, salah satu mineral yang terdapat pada mengkudu merupakan antioksidan yang hebat.

Berbagai jenis senyawa yang terkandung dalam mengkudu: xeronine, plant sterois,alizarin, lycine, sosium, caprylic acid, arginine, proxeronine, antra quinines, trace elemens, phenylalanine, magnesium, dll.

Baca Juga: Pentingnya Vaksin Covid 19, dr. Raisa: Pastikan Kita dan Keluarga Segera Vaksin Dengan Lengkap

- Terpenoid.

Zat ini membantu dalam proses sintesis organic dan pemulihan sel-sel tubuh.

Halaman:

Editor: Moch Eko Ridwan

Sumber: Wikipedia.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah