Cara Menghitung Jenis Usaha yang Cocok Berdasarkan Hari Lahir Menurut Kitab Primbon Jawa

- 6 Oktober 2021, 18:17 WIB
Berdagang menjadi salah satu amalan yang membuat rezeki itu selalu menghampiri.
Berdagang menjadi salah satu amalan yang membuat rezeki itu selalu menghampiri. /Pixabay/lala

Baca Juga: 8 Tips Mengecilkan Perut Buncit Tanpa Harus Diet dan Tanpa Olahraga , Kamu Wajib Coba di Rumah

Jumlah dari ke 2 angka tersebut adalah 11. Tambahkan dengan Neptu nama anda yang telah dihitung sebelumnya seperti contoh diatas.

Maka hasil dari 46 ditambah 11 adalah 57. Hasil tersebut kemudian dibagi dengan angka 5. Dimana hasil sisa bagi dari 57 bagi 5 menyisakan 2.

Artinya, usaha yang tepat dengan anda adalah berdagang buah-buahan atau sayur-sayuran atau usaha apa saja yang berhubungan dengan tumbuh-tumbuhan. Termasuk perabotan yang berasal dari kayu.

Adapun ketentuan dalam penentuan jenis usaha yang cocok adalah:

1. Bila sisa 1
Berdagang apa saja pasti sukses. Terutama dibidang jasa.

2. Bila sisa 2
Sama seperti contoh yang telah dijelaskan diatas, usaha yang cocok jika hasilnya 2 adalah berdagang buah-buahan atau sayur-sayuran atau yang berhubungan dengan tumbuhan termasuk kayu dan perabotan yang berbahan dasar kayu.

Baca Juga: Arti Mimpi Bertemu Orang Sudah Meninggal, Menurut Kitab Primbon Jawa, Berikut Penjelasanya

3. Bila sisa 3
Usaha yang cocok atau tepat adalah berdagang binatang, bisa ternak, daging, ikan, atau lainnya.

4. Bila sisa 4
Usaha yang tepat adalah berdagang emas, dan benda-benda berharga lainnya termasuk barang elektronik.

Halaman:

Editor: Ahmat Arif Muzazin

Sumber: Portal Sulut


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah