4 Pengobatan Tradisional Cina untuk Mengatasi Flu dan Pilek, Bekam dan Akupuntur Jadi Pilihan Utama

- 24 November 2021, 14:56 WIB
Ilustrasi, 4 Pengobatan Tradisional Cina untuk Mengatasi Flu dan Pilek, Bekam dan Akupuntur jadi Pilihan  Utama
Ilustrasi, 4 Pengobatan Tradisional Cina untuk Mengatasi Flu dan Pilek, Bekam dan Akupuntur jadi Pilihan Utama /Pexels.com/Roadnae Production

MEDIA BLORA – Apa itu pengobatan tradisional Cina?, pengobatan tradisional ini merupakan jenis sistem pengobatan yang berasal dari cina.

Beberapa pengobatan tradisional cina adalah jamu, terapi diet, pendekatan fisik (seperti tai chi dan qigong), akupuntur, gua sha, bekam, pijat atau tuina, dan obat olahraga.

Saat cuaca turun ke suhu yang lebih rendah, kita akan memasuki musim dingin. Di musim seperti ini, rawan sekali terkena penyakit flu, batuk dan pilek.

Baca Juga: 5 Tips Olahraga Pagi Menjadi Lebih Semangat, Salah Satunya Adalah Menyatu dengan Alam

Pilek atau flu sering dialami semua orang, dan terkadang sering diabaikan begitu saja. Namun hal tersebut jangan dianggap remeh, karena dapat mengganggu aktivitas sehari-hari.

Salah satu cara untuk pengobatan flu adalah dengan pengobatan tradisional cina. Jenis pengobatan ini dapat merangsang kemampuan penyembuhan secara alami.

 

Menurut Leng Tang-Ritchie, dokter akupuntur dan direktur layanan klinis di Pacific College of Health and Science “faktor yang berbeda dapat menyebabkan flu, dan flu tergantung pada bagaimana kondisi tersebut muncul pada setiap individu.”

“Itu berarti bahwa kita memperlakukan secara berbeda, tergantung pada apakah gejala pasien didominasi sebagai panas, dingin,atau bahkan lembab,” kata Tang-Ritchie di laman resmi healthline.com pada 21 Oktober 2021.

Halaman:

Editor: Moch Eko Ridwan

Sumber: Healtline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x