Ingin Rezeki Mengalir dan Hajat Terkabul? Baca Doa Ini Ketika Sujud saat Qobliyah Subuh, Ustadz Adi Hidayat

- 25 Desember 2021, 21:30 WIB
Ustadz Adi Hidayat menjelaskan hukum membunuh ular dan caranya.
Ustadz Adi Hidayat menjelaskan hukum membunuh ular dan caranya. /Tangkapan layar youtube.com / Adi Hidayat Official

MEDIA BLORA - Menurut Ustadz Adi Hidayat ketika sujud saat qobliyah subuh adalah waktu yang mustajab untuk membaca doa.

Hal ini dicontohkan oleh Nabi Muhammad SAW, yang selalu memanjatkan doa di saat itu walaupun waktu sujudnya lebih singkat daripada sholat fardhu.

Lalu, doa apa saja yang bisa dibaca ketika sedang bersujud disaat melaksanakan shalat sunnah tersebut? Berikut jawaban Ustadz Adi Hidayat.

Dilansir MEDIA BLORA.com dari unggahan VIDEO di kanal YouTube Dakwah Elite pada Minggu, 30 Agustus 2020 menjelaskan bacaan doa sujud disaat menunaikan sholat sunnah.

Hukum dalam agama Islam, terdapat amalan yang hukumnya wajib yang harus dikerjakan, ada pula amalan sunnah yang boleh dikerjakan untuk menambah pahala seseorang yang mengerjakannya.

Dengan semakin banyaknya pahala pada seseorang akan menjadi bekal untuk meraih surganya Allah SWT kelak.

Baca Juga: Klaim Kode Redeem FF Hari Ini 25 Desember 2021, Hadiah Spesial FFIM 2021 Fall

Nabi Muhammad SAW, banyak memberikan contoh amalan sunnah yang bisa dikerjakan oleh umatnya, salah satunya sholat sunnah dua rakaat sebelum subuh.

Sholat sunnah yang dikerjakan Nabi Muhammad SAW yaitu qobliyah subuh, walaupun ketika bangunnya kesiangan.

Halaman:

Editor: Ahmat Arif Muzazin

Sumber: YouTube Dakwah Elite


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x