Ingin Tanaman Aglonema Tumbuh Subur, Berdaun Lebar dan Bebas Hama, Cukup dengan Bumbu Dapur Ini

- 15 Mei 2022, 08:05 WIB
Ilustrasi Aglonema yang rimbun dan tumbuh subur
Ilustrasi Aglonema yang rimbun dan tumbuh subur /Tangkap layar YouTube.com/Tanamanhias Bunga85

Cara Membuatnya:

1. Siapkan limbah kulit bawang secukupnya.

2. Masukkan ke dalam botol bening.

3. Tambahkan air hingga 3/4 memenuhi botol

4. Tutup botol dan biarkan proses fermentasi bekerja sekitar 2-3 hari.

5. Setelah fermentasi selesai, pindah dan saring pestisida kulit bawang ke botol spray.

6. Semprotkan pada daun dan batang tanaman hias Aglonema.

Baca Juga: Lihat Buah Jambu Tetangga Tidak Berulat dan Busuk, Berikut Rahasia dan Cara Mencegahnya

Membuat Pupuk organik agar aglonema subur

Bahan-bahan: kulit bawang, wadah berpenutup, potongan kertas koran, dan sampah organik lainnya seperti ampas kopi, teh, dan kulit pisang.

Halaman:

Editor: Moch Eko Ridwan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah