Siap-Siap, BSU Ketenagakerjaan 2022 Akan Cair, Segera Cek Nama Kamu disini

- 10 September 2022, 09:57 WIB
Ilustrasi Siap-Siap, BSU Ketenagakerjaan 2022 Akan Cair, Segera Cek Nama Kamu disini
Ilustrasi Siap-Siap, BSU Ketenagakerjaan 2022 Akan Cair, Segera Cek Nama Kamu disini /Antara/Yusuf Nugroho/

MEDIA BLORA - Artikel berikut menyajikan cek nama penerima BSU Ketenagakerjaan 2022 yang akan cair.

Segeralah cek nama penerima BSU Ketenagakerjaan 2022 yang akan cair lewat link di artikel ini.

Berikut ini adalah link untuk cek nama penerima BSU Ketenagakerjaan 2022 yang akan cair.

Menteri Ketenagakerjaan mengumumkan bahwa Bantuan Subsidi Upah (BSU) Ketenagakerjaan 2022 pada Jumat 9 September 2022 cair dan akan disalurkan.

BSU 2022 merupakan sebuah bantuan yang disalurkan kepada pekerja yang memenuhi kriteria atau syarat yang ditetapkan pemerintah melalui website bsu.kemnaker.go.id.

Lalu bagaimana cara mengecek nama penerima dan syarat BSU Ketenagakerjaan?, berikut ini langkah-langkahnya.

Syarat penerima BSU Ketenagakerjaan 2022 Rp600 Ribu

  1. Merupakan WNI atau Warga Negara Indonesia.
  2. Merupakan peserta aktif BPJS Ketenagakerjaan per Juli 2022.
  3. Memiliki gaji atau upah tidak lebih dari Rp3,5 juta per bulan.
  4. Bagi pekerja/buruh yang bekerja di wilayah dengan UMP lebih besar dari Rp3,5 juta, maka persyaratan gaji/upah menjadi paling banyk sebesar UMP dibulatkan ke atas hingga ratus ribuan.
  5. Bukan anggota Polri.
  6. Bukan anggota TNI.
  7. Bukan PNS atau Pegawai Negeri Sipil.
  8. Tidak menerima bantuan lain, seperti BPUM, PKH, atau Kartu Prakerja.

Baca Juga: Pemerintah Resmi Naikkan Tarif Ojol, Berlaku 10 September 2022

Pekerja yang bisa mencairkan BSU 2022 adalah mereka yang terpilih menjadi penerima dan namanya tercantum sebagai penerima di situs kemnaker.go.id.

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x