Poster Hari Santri 2021, Pasang Bingkai Twibbon di Akun Media Sosialmu dengan Cara Berikut

- 21 Oktober 2021, 05:23 WIB
Tangkapan layar twibbon hari santri
Tangkapan layar twibbon hari santri /twibbonize/

Baca Juga: Twibbon PTM SD Pembelajaran Tatap Muka, Berikut Cara Menggunakan dan Linknya

Misalnya dengan mengetik kata "Hari Santri Nasional 2021". Lalu akan muncul berbagai pilihan twibbon, silahkan pilih twibbon yang kamu sukai.

Kamu juga bisa masuk kedalam salah satu link daftar Twibbon Hari Santri Nasional 2021.

4. Kemudian, kamu bisa memilih desain twibbon yang kamu suka.

5. Klik menu Pilih Foto.

Baca Juga: Arti Mimpi Bersetubuh Dengan Suami Sendiri Menurut Primbon Jawa, Berikut Informasinya

Kemudian, kamu dapat memasukkan koleksi fotomu ke dalam twibbon. Setelah itu klik Ok.

6. Lalu atur posisi dan ukuran foto dengan menggeser foto/gambar yang kamu masukkan tadi.

7. Jika sudah sesuai klik Selesai.

8. Lalu, tekan tanda unduh untuk mengunduh foto yang telah diberi twibbon.

Halaman:

Editor: Moh. Ali Ridlo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah