Burung Perkutut Anda Akan Tetap Sehat dan Rajin Berkicau, Jika Melakukan Cara Seperti Berikut Dalam Merawatnya

- 13 Maret 2022, 06:30 WIB
cara merawat burung perkutut
cara merawat burung perkutut /iistimewa/portal kudus

Menyemprot Perkutut dengan air bakteri secara rutin dapat membantu menghilangkan semua kotoran dari tubuhnya.

Waktu yang paling baik untuk menjemur burung ini adalah sekitar pukul 07.10 pagi.

Baca Juga: Kuning Telur Untuk Doping Alami Burung Murai Batu Agar Staminanya Dalam Berkicau Tetap Stabil

Menjemur setelah di mandikan

Sinar matahari pagi tidak hanya menghangatkan tubuh Perkutut setelah mandi.

Tetapi juga mengandung banyak vitamin yang bermanfaat bagi kesehatan dan kesegaran burung Perkutut.

Memperhatikan pakan burung Perkutut

Jika ingin burung ini cenderung lebih lincah dan lebih rajin berkicau, sehingga Anda perlu memberinya pakan yang tepat untuk menjaga kesehatan Perkutut.

Namun masih banyak masyarakat yang kurang memahami hal ini sehingga kurang hati-hati dalam memilih makanannya: kroto, jangkrik hongkong dan ulat.

Selain itu, pemberian vitamin khusus burung juga sangat penting untuk menjaga kesehatan burung Perkutut.

Halaman:

Editor: Muhammad Ma`ruf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah