Arti Mimpi Gempa, Tidak Selamanya Menjadi Pertanda Buruk

- 19 Januari 2022, 00:34 WIB
Arti Mimpi Gempa, Tidak Selamanya Menjadi Pertanda Buruk
Arti Mimpi Gempa, Tidak Selamanya Menjadi Pertanda Buruk /Pixabay/Angelo_Giordano

MEDIA BLORA – Apa arti mimpi gempa. Ternyata tidak semuanya mengisyaratkan hal yang buruk.

Pasalnya ada beberapa arti mimpi gempa yang mengisyaratkan hal yang baik atau positif.

Maka dari jangan berpikiran yang tidak-tidak terlebih dahulu saat mimpi gempa.

Sebab bisa jadi mimpi gempa yang Anda alami justru mengisyaratkan hal yang baik akan terjadi di kehidupan Anda.

Jika memang seperti itu, lalu apa sebenarnya arti mimpi gempa?

Baca Juga: 9 Tafsir Mimpi Menggendong Bayi Laki-laki menurut Primbon Jawa

Arti Mimpi Merasakan atau Melihat Gempa Bumi

Jika di dalam mimpi, Anda merasakan atau melihat gempa bumi terjadi, memberikan gambaran situasi buruk dalam kehidupan nyata.

Situasi buruk yang dimaksud di sini bisa terjadi dalam beberapa hal. Bisa dalam hal percintaan maupun bisnis Anda.

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x