Arti Idul Fitri, Hari Raya yang Banyak Dinanti Umat Muslim, Ini Penjelasan Maknanya di Sini

- 2 Mei 2022, 06:05 WIB
Ilustrasi. Arti Idul Fitri, Hari Raya yang Banyak Dinanti Umat Muslim, Ini Penjelasan Maknanya di Sini
Ilustrasi. Arti Idul Fitri, Hari Raya yang Banyak Dinanti Umat Muslim, Ini Penjelasan Maknanya di Sini /Freepik/

MEDIA BLORA - Simak berikut arti dan makna idul fitri, hari raya yang banyak dinanti umat muslim.

Hari raya idul fitri merupakan hari yang dinanti seluruh muslim di Indonesia bahkan di seluruh dunia.

Lalu, apa yang dimaksud dengan idul fitri? yang banyak menjadi pertanyaan banyak orang.

Baca Juga: Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy sampaikan Apresiasi Setelah Diundang Presiden Jokowi pada Gelaran KTT G20

Agar semakin mengerti dengan idul fitri, berikut sejarah idul fitri dan maknanya di sini.

Apa yang dimaksud dengan idul fitri?
hari raya idul fitri jatuh pada tanggal berapa syawal?

Jawaban dari pertanyaan itu adalah hari raya idul fitri jatuh pada setiap 1 Syawal.

Hari raya idul fitri ini dilaksanakan setelah puasa satu bulan Ramadhan dengan diawali salat Id, Id artinya adalah kembali.

Jadi, pengertian dengan idul fitri adalah dihalalkan kembali berbuka seperti makan dan minum di siang hari setelah melaksanakan salat Id dari terbit matahari.

Halaman:

Editor: Moch Eko Ridwan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x