5 Fakta Menarik G20 Indonesia 2022 yang Dilaksanakan di Nusa Dua Bali

- 14 November 2022, 12:58 WIB
KTT G20: Joe Biden Tiba di Bali Disambut Menparekraf Sandiaga Uno
KTT G20: Joe Biden Tiba di Bali Disambut Menparekraf Sandiaga Uno /Reuters/Made Nagi/

G20 beranggotakan 20 Negara yang terdiri dari Afrika Selatan, Amerika Serikat, Arab Saudi, Argentina, Australia, Brasil, India, Indonesia, Inggris, Italia, Jepang, Jerman, Kanada, Meksiko, Republik Korea, Rusia, Perancis, Tiongkok, Turki, dan Uni Eropa.

G20 akan dilaksanakan di tiap-tiap negara anggota, dan saat ini Indonesia menjadi kepresidenan untuk memegang jalannya acara G20 di Bali.

2. Tema G20

Tema G20 Indonesia 2022 adalah “Sembuh Bersama, Sembuh Lebih Kuat”. Melalui tema ini, Indonesia ingin mengajak seluruh dunia untuk bahu membahu, saling mendukung untuk sembuh bersama dan menjadi lebih kuat dan berkelanjutan.

3. Logo G20

Tahukah sobat MEDIA BLORA ternyata logo G20 Indonesia 2022 kali ini bukan hanya sekedar logo, namun mempunyai arti tersendiri.

Gunungan yang ada di logo G20 Indonesia 2022 memiliki makna perpindahan babak menuju pemulihan ekonomi dunia yang lebih inklusif dan berkelanjutan.

Motif kawung yang terdapat pada gunungan bermakna semangat menjadi lebih baik dan berguna bagi sesama.

Warna merah dari gunungannya sendiri merupakan simbol dari bagian bendera kita.

Sementara, warna biru pada tulisan G20 Indonesia 2022 melambangkan jati diri Indonesia sebagai negara maritim.

Halaman:

Editor: Moch Eko Ridwan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah