Inilah Tinggi Pemain Voli Putri yang Berlaga di Proliga 2022

- 25 Januari 2022, 12:12 WIB
Inilah Tinggi Pemain Voli Putri yang Berlaga di Proliga 2022
Inilah Tinggi Pemain Voli Putri yang Berlaga di Proliga 2022 /Instagram.com/@jpevolley

MEDIA BLORA - Berapa tinggi rata rata pemain voli Indonesia di ajang Proliga 2022?simak penjelasanya di sini.

Artikel berikut menyajikan informasi tentang tinggi rata rata pemain voli putri yang berlaga di Proliga 2022.

Proliga 2022 menjadi salah satu ajang yang banyak di tunggu oleh penggemar voli di tanah air.

Ajang yang satu ini menghadirkan pemain profesional dari penjuru tanah air.

Tak heran jika Proliga 2022 ini banyak dinanti oleh mereka yang gemar dengan olahraga tangan ini.

Ada banyak hal menarik yang bisa disaksikan dalam ajang Proliga 2022. Salah satunya adalah pertanyaan tentang berapa tinggi pemain voli Indonesia yang mengikuti ajang 2022?

Sekilas memang tinggi pemain ini memang berbeda dengan tinggi masyarakat pada umumnya.

Baca Juga: Profil dan Biodata Tim Taylor Pemain Andalan Surabaya Bhayangkara Samator di Proliga 2022

Lantas berapa tinggi pemain voli putri ini?berikut adalah tinggi dari pemain voli putri yang berlaga didalam ajang Proliga 2022.

Dita Azizah – 160 cm 

Yulis Indahyani – 167 cm

Tisya Amallya Putri – 167 cm

Wintang Dyah Kumala – 172 cm

Tri Retno Mutiara Lutfi – 175 cm

Amalia Fajrina Nabila – 175 cm

Hany Budiarti – 176 cm

Arsela Nuari Purnama – 177 cm 

Shella Bernadetha – 177 cm

Baca Juga: Profil dan Biodata Agil Anggara Surabaya Bhayangkara Samator di Proliga 2022

Wilda Siti Nurfadhilah – 178 cm

Ratri Wulandari – 178 cm

Agustin Wulandari – 181 cm

Megawati Hangestri Pertiwi – 185 cm

Setidaknya itulah tinggi pemain voli putri yang mengikuti ajang Proliga 2022.***

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x