Rapor Pemain Timnas Indonesia vs Timor Leste, Gelandang Bertahan Persebaya Semakin Matang

- 28 Januari 2022, 05:15 WIB
Rapor Pemain Timnas Indonesia U-23 vs Timor Leste, Gelandang Bertahan Persebaya Semakin Matang
Rapor Pemain Timnas Indonesia U-23 vs Timor Leste, Gelandang Bertahan Persebaya Semakin Matang /Tangkapan layar Instagram @sports.indosiar

MEDIA BLORA – Pertandingan uji coba melawan Timor Leste, Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong memilih memanggil banyak pemain U-23.

Hasilnya pun tidak mengecewakan. Timnas Indonesia berhasil menang telak 4-1 atas Timor Leste.

Pertandingan Timnas Indonesia vs Timor Leste digelar di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali.

Laga uji coba antara Timnas Indonesia vs Timor Leste digunakan oleh Shin Tae-yong untuk persiapan menghadapi Piala AFF U-23.

Sehingga tidak mengherankan jika ada cukup banyak pemain U-23 yang dipanggil oleh pelatih asal Korea Selatan tersebut.

Baca Juga: 4 Pemain Timnas Indonesia U-23 yang Diprediksi Bakal Bersinar di Piala AFF U-23, Ada yang Baru 17 Tahun

Selain hasil yang cukup menggembirakan, ada satu fakta menarik dari laga antara Skuad Garuda saat melawan The Crocodile, julukan untuk Timnas Timor Leste.

Pada laga tersebut gelandang bertahan miliki Persebaya Surabaya Rachmat Irianto penampilannya terlihat semakin konsisten.

Performa Rachmat Irianto sebagai gelandang bertahan tampak konsisten. Dalam laga ini penampilannya sama baiknya seperti saat di Piala AFF 2020 kemarin.

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah