Update! 40 Contoh Soal USP Seni Budaya kelas 9 disertai Kunci Jawaban Tahun Ajar 2022 2023 Kurikulum 2013

27 Maret 2023, 07:59 WIB
Update 40 contoh soal Ujian Satuan Pendidikan (USP) Seni Budaya kelas 9 TA 2022 2023 /pexels.com

MEDIA BLORA - Silahkan baca artikel update 40 soal USP Seni Budaya kelas 9 Kurikulum 2013 Tahun Ajar 2022/2023,beserta kunci jawaban yang cocok untuk latihan Ujian Satuan Pendidikan (USP) Tahun Ajar 2022 2023

Update 40 soal USP Seni Budaya kelas 9 Kurikulum 2013 lengkap dengan kunci jawaban, bisa digunakan latihan orang tua atau siswa kelas 9 SMP/MTs, sebelum pelaksanaan Ujian Satuan Pendidikan (USP) Tahun Ajar 2022 2023.

Para siswa bisa mencoba mengerjakan update 40 soal USP Seni Budaya kelas 9 Kurikulum 2013 SMP/MTs beserta kunci jawaban ini, agar siswa mempunyai lebih banyak referensi dalam persiapan Ujian Satuan Pendidikan (USP) Tahun Ajar 2022/2023.

Baca Juga: Baru! Prediksi 50 Soal USP PKN kelas 9 Lengkap dengan Kunci Jawaban Tahun Ajar 2022 2023 Kurikulum 2013

Walaupun sudah ada kunci jawaban update 40 soal USP Seni Budaya kelas 9 Kurikulum 2013 dari artikel dibawah ini, diharapkan para siswa tetap berusaha untuk mengerjakan tanpa melihat kunci jawabannya terlebih dahulu.

Berikut ini MEDIA BLORA rangkum dari berbagai sumber, update 40 soal USP Seni Budaya kelas 9 Kurikulum 2013 disertai kunci jawaban sebagai bahan latihan soal dirumah.:

 1. Alat musik Kolintang berasal dari daerah ...

A. Sulawesi Utara

B. Sumatera Utara

C. Jawa Barat

D. Kalimantan Selatan

Jawaban A

2. Cara memainkan alat musik tradisional Kolintang adalah dengan cara …

A. Dipetik

B. Dipukul

C. Digesek

D. Ditiup

Jawaban B

3. Alat musik yang berfungsi untuk memainkan melodi suatu lagu adalah alat musik ...

A. Ritmis

B. Harmonis

C. Melodis

D. Pentatonis

Jawaban C

4. Yang tidak termasuk jenis ragam hias...

A. Non figurative

B. Geometris

C. Figuratif

D. Flora

Jawaban D

5. Bahan pewarna dibawah ini yang tidak digunakan dengan teknik kering adalah …

A. Pensil warna

B. Krayon

C. Cat air

D. Pastel

Jawaban C

6. Alat musik Calung cara memainkannya dengan …

A. Dipetik

B. Dipukul

C. Digesek

D. Digoyang

Jawaban B

7. Perhatikan data di bawah !
1. Triplek 4. Rakel
2. Kuas 5. Kertas
3. Kain 6. Tembok
Yang termasuk media berkarya seni rupa adalah

A. 1-2-3

B. 2-4-6

C. 1-3-5

D. 4-5-6

Jawaban C

8. Alat musik tradisional yang berfungsi memainkan ritmis adalah …

A. Tifa

B. Sasando

C. Kecapi

D. Saron

Jawaban A

9. Ragam hias pada kain yang dikerjakan dengan menggunakan bahan lilin dan alat canting disebut teknik...

A. Sulam

B. Tenun

C. Rajut

D. Batik

Jawaban D

10. Seni rupa , musik, seni gerak, sastra, dan drama merupakan ...

A. Jenis-jenis seni

B. Cabang seni

C. Manfaat seni

D. Tujuan seni

Jawaban B

Baca Juga: Terbaru! 50 Prediksi Soal Ujian Sekolah PKN kelas 9 Tahun Ajar 2022 2023 disertai Kunci Jawaban Kurikulum 2013

11. Ada beberapa jenis poster yang dapat dibuat dan digunakan, namun … tidak bisa digolongkan ke dalam jenis poster.

A. Niaga

B. Propaganda

C. Afirmasi

D. Hujatan

Jawaban D

12. Sebutan … , ialah untuk seseorang yang menggambar komik.

A. kritikus

B. komikus

C. politikus

D. pelukis

Jawaban B

13. …….… merupakan suatu ciri khas dari komik.

A. Alur yang panjang

B. Karakter yang rumit

C. Menarik atensi dan perhatian mata

D. Menggunakan kertas minyak

Jawaban C

14. Komik yaitu salah satu bahan bacaan yang menarik dan unik. Di samping itu, komik sebetulnya mempunyai fungsi sebagai…

A. Curahan hati

B. Ulasan isu terkini

C. Penyampaian pesan dengan cara yang menarik (perpaduan gambar dan kata)

D. Penjelasan mengenai fenomena dengan terperinci dan berwarna

Jawaban C

15. Poster yang baik harus mempunyai karakteristik atau cirinya tersendiri, ada beberapa ciri yang harus ditaati, kecuali …

A. Bahasa yang sangat persuasif

B. Kalimat yang rapi sesuai dengan kaidah

C. Penyusunan kalimat yang berputar-putar

D. Penaruhan gambar pada poster

Jawaban: C

16. Secara umum, suatu poster diletakan atau dipajang di tempat umum, bertujuan agar poster tersebut mampu …

A. Memberikan keindahan

B. Menambah ramai suasana kota

C. Memberikan informasi tertentu kepada masyarakat umum

D. Memberikan pengalaman baru bagi khalayak pendatang

Jawaban: C

17. Beberapa tempat yang umum sering dipakai sebagai lokasi ditempelnya poster adalah, kecuali …

A. Pasar

B. Terminal

C. Stasiun

D. Pemakaman

Jawaban D

18. Dewi adalah ketua kelas, ia ingin memasang poster untuk memotivasi teman-teman sekelasnya agar lebih giat belajar. Maka jenis poster yang dibutuhkan adalah …

A. Niaga

B. Layanan Masyarakat

C. Pendidikan

D. Kampanye

Jawaban C

19. Azzar ingin membantu Putra untuk membuat poster di kelas, bahan yang paling direkomendasikan untuk membuat poster adalah yang sifatnya …

A. Mahal dan langka

B. Indah dan berwarna terang

C. Ringan dan berwarna gelap

D. Awet dan tidak mudah rusak

Jawaban D

20. Rizki sedang menjual perhiasan mainan di hari libur, ia ingin memasang poster untuk menarik para pembeli, maka poster yang dibutuhkan Riski adalah …

A. Kampanye

B. Layanan Masyarakat

C. Niaga

D. Kesehatan

Jawaban C

Baca Juga: Update 40 Latihan Soal Ujian Sekolah Matematika kelas 9 disertai Kunci Jawaban Kurikulum 2013 TA 2022 2023

21. Karakteristik yang sangat identik dalam musik rock adalah …

a. Suara yang berkarakter berat

b. Suara yang powerfull

c. Vocal yang sering berimprovisasi

d. Harmonisasinya rumit

Jawaban B

22. Alat musik ritmis adalah alat musik yang memiliki fungsi memainkan …

a. Rangkaian lagu

b. Irama dan ketukan

c. Melodi lagu

d. Iringan lagu

Jawaban B

23. Penyajian musik yang menggunakan alat musik pianika, recorder, dan gitar disebut ansambel …

a. Campuran

b. Sejenis

c. Harmonis

d. Melodis

Jawaban A

24. Alat musik biola dimainkan dengan cara …

a. Ditekan

b. Digetarkan

c. Ditiup

d. Digesek

Jawaban D

25. Berikut ini yang menjadi daya Tarik musik dangdut, kecuali …

a. Enak dibuat joget

b. Merakyat

c. Penyanyinya

d. Lagunya susah

Jawaban D

26. Musik pop menjadi musik yang paling diminati karena …

a. Melodi sederhana

b. Melodi cukup rumit

c. Banyak improvisasi

d. Suara melodi keras

Jawaban A

27. Kelompok penyanyi yang terdiri dari 3 orang penyanyi disebut …

a. Solo

b. Duet

c. Trio

d. Kuartet

Jawaban C

28. Bila kita mendengarkan lagu yang terdengar hanya suara musik disebut dengan …

a. Instrumen

b. Nada

c. Irama

d. Birama

Jawaban A

29. Factor penunjang agar seseorang mamiliki gaya bernyanyi yang baik di atas panggung adalah …

a. Penguasaan lagu

b. Teknik vocal dasar

c. Dekorasi panggung

d. Jawaban a dan b benar

Jawaban A

30. Lagu yang berkembang saat ini sangat bervariatif. Hal ini dipengaruhi oleh …

a. Banyaknya pencipta lagu

b. Munculnya aliran musik baru

c. Perkembangan alat musik yang canggih

d. Munculnya penyanyi penyanyi baru

Jawaban C

Baca Juga: Inilah 50 Latihan Soal dan Kunci Jawaban Ujian Sekolah IPA kelas 9 Tahun Ajar 2022 2023 Kurikulum 2013

31. Pameran dapat menjadi ajang kompetisi bagi para pencipta seni, karena melalui karya seni kita akan tahu setinggi apa keaktifan dan kreativitas pencipta seni dalam berkarya, hal ini merupkan fungsi pameran sebagai sarana …

a. Prestasi

b. Edukasi

c. Rekreasi

d. Apresiasi

Jawaban A

32. Panitia yang bertugas membuat poster, katalog, spanduk adalah …

a. Seksi acara

b. Seksi dokumentasi

c. Seksi publikasi

d. Seksi perlengkapan

Jawaban C

33. Dalam susunan kepanitiaan kegiatan sekolah, kepala sekolah termasuk dalam panitia …

a. Pelaksana

b. Pengarah

c. Pembina

d. Perencana

Jawaban B

34. Tujuan dibuatnya proposal pameran adalah untuk …

a. Keberhasilan yang kurang menunjang

b. Kepentingan mendapatkan izin kegiatan

c. Adanya peserta dalam pameran

d. Kebutuhan di luar pameran

Jawaban B

35. Empat proses cetak yaitu cetak datar, tinggi, dalam dan saring memiliki persamaan yaitu memerlukan banyak peralatan diantaranya …

a. Uang

b. Inspirasi

c. Alat cetak

d. Tenaga

Jawaban C

36. Berikut ini merupakan sikap yang dibutuhkan dalam proses pembuatan karya seni grafis, kecuali …

a. Ketekunan

b. Keberuntungan

c. Ketelitian

d. Kesabaran

Jawaban B

37. Suatu kegiatan menunjukkan karya seni yang bergerak disebut …

a. Pameran

b. Pergelaran

c. Pementasan

d. Pentas seni

Jawaban B

38. Teknik sablon yang sering dijumpai dalam usaha percetakan yang merupakan bagian dari ilmu seni grafis. Berikut ini yang bukan termasuk alat sablon adalah …

a. Rakel

b. Screen

c. Tinta

d. Hair drayer

Jawaban C

39. Bahan sederhana yang dapat kita buat untuk membuat cetak tinggi adalah …

a. Bunga

b. Umbi umbian

c. Batang

d. Daun daunan

Jawaban B

40. Kematangan dari sebuah hasil karya seni grafis sebenarnya bisa dinilai dari kualitas eksplorasi teknis sang seniman dan …

a. Ide yang muncul

b. Kejayaannya

c. Banyak uang

d. Nasib baik

Jawaban A

Baca Juga: Kumpulan Soal Ujian Sekolah IPS kelas 9 Kurikulum 2013 Tahun Ajar 2022 2023 disertai Kunci Jawabannya

Demikianlah artikel update 40 contoh soal Ujian Satuan pendidikan (USP) Seni Budaya kelas 9 Kurikulum 2013 Tahun Ajar 2022/2023, beserta kunci jawaban yang dapat dijadikan sebagai latihan sebelum Ujian Satuan Pendidikan  dilaksanakan.***

*Disclaimer

1. Konten ini dibuat untuk siswa atau orang tua dalam proses evaluasi belajar dalam menemukan soal dan kunci jawaban.

2. Artikel ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban.

3. Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi guru atau siswa mengeksplorasi jawaban lain yang lebih baik.

 

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai sumber

Tags

Terkini

Terpopuler