Contoh 40 Soal PAT IPA Kelas 5 Semester 2 Sesuai Kisi-kisi beserta Kunci Jawaban Tahun Ajaran 2022/2023

6 Juni 2023, 08:08 WIB
Contoh 40 soal dan kunci jawaban PAT IPA kelas 5 semester 2 Tahun Ajaran 2022/2023 /pexels.com

MEDIA BLORA - Berikut ini contoh 40 soal PAT IPA kelas 5 semester 2 yang dilengkapi dengan kunci jawaban sesuai kisi-kisi Kurikulum 2013 Tahun Ajar 2022/2023.

Adik-adik siswa kelas 5 SD bisa pakai contoh 40 soal PAT IPA kelas 5 semester 2 ini untuk bahan belajar dan latihan soal dengan teman maupun orang tua dirumah.

Dengan mencoba mengerjakan contoh 40 soal PAT IPA kelas 5 semester 2 dari artikel dibawah ini, semoga saja adik-adik siswa kelas 5 lebih siap untuk mengahadapi PAT Tahun Ajar 2022/2023 yang akan segera dilaksanakan.

Baca Juga: Latihan 30 Soal PAT Matematika Kelas 5 Semester 2 Sesuai Kisi-kisi dan Kunci Jawaban Tahun Ajar 2022/2023

Contoh 40 soal PAT IPA kelas 5 semester 2 yang sudah disertai dengan kunci jawabannya ini, semoga bisa membantu adik-adik siswa kelas 5 agar sukses dan mendapatkan nilai yang terbaik saat pelaksanaan PAT.

Inilah contoh 40 soal PAT IPA kelas 5 semester 2 Kurikulum 2013 yang sudah MEDIA BLORA rangkum dari berbagai sumber untuk tambahan bahan belajar di rumah.:

 1. Bagian sel tumbuhan yang mengandung zat hijau daun disebut ….

a. kloroplas

b. klorofil

c. kloroform

d. klorin

Jawaban: a

2. Tumbuhan yang menyimpan cadangan makanan di dalam umbi adalah ….

a. pisang

b. anggur

c. bawang merah

d. kacang kedelai

Jawaban: c

3. Alat peredaran darah yang berfungsi sebagai pemompa darah adalah ….

a. jantung

b. paru-paru

c. pembuluh nadi

d. pembuluh vena

Jawaban: a

4. Tumbuhan tebu dan sagu menyimpan cadangan makanan pada ...

a. akar

b. daun

c. batang

d. buah

Jawaban: c

5. Adaptasi morfologi pada hewan misalnya ...

a. bentuk gigi pada mamalia

b. kerbau berkubang

c. anjing mengibaskan ekornya

d. kura-kura selalu berjemur

Jawaban: a

6. Adaptasi pada bunglon

Alat perlindungan diri hewan di atas adalah ...

a. gigitan berbisa

b. perubahan warna kulitnya

c. lilitan tubuh

d. kuku yang tajam

Jawaban: b

7. Peredaran darah dari jantung ke paru-paru dan kembali ke jantung disebut ….

a. peredaran darah tertutup

b. peredaran darah besar

c. peredaran darah terbuka

d. peredaran darah kecil

Jawaban: d

8. Selaput pembungkus paru-paru disebut ....

a. pleura

b. papila

c. selaput lendir

d. selaput jala

Jawaban: a

9. Penyakit saluran pernapasan adalah ...

a. rakitis

b. bronkitis

c. tifus

d. hipertensi

Jawaban: b

10. Lubang yang berfungsi sebagai jalan keluar masuknya udara pada serangga disebut ...

a. stigma

b. diafragma

c. kloaka

d. alveolus

Jawaban: a

Baca Juga: 30 Prediksi Soal PAT SBdP Kelas 5 Semester 2 Sesuai Kisi-kisi Tahun Ajar 2022/2023 disertai Kunci Jawabannya

11. Vitamin yang tidak akan larut dalam air adalah …

a. A dan B

b. D dan K

c. A dan C

d. B dan C

Jawaban: b

12. Enzim yang berfungsi untuk mencerna lemak yaitu ….

a. amilase

b. renin

c. lipase

d. pepsin

Jawaban: c

13. Hewan dibawah ini yang bernapas dengan paru-paru adalah ….

a. lumba-lumba dan kuda

b. ikan dan paus

c. berudu dan ikan

d. ikan dan lumba-lumba

Jawaban: a

14. Di bawah ini urutan alat pencernaan manusia yang benar ialah ….

a. rongga mulut - kerongkongan - lambung - usus halus - usus besar

b. rongga mulut - kerongkongan - lambung - usus besar - usus halus

c. rongga mulut - kerongkongan - usus halus - lambung - usus besar

d. rongga mulut - lambung - kerongkongan - usus halus - usus besar

Jawaban: a

15. Penyerapan sari-sari makanan terjadi di dalam ….

a. lambung

b. lambung

c. usus besar

d. usus halus

Jawaban: d

16. Alat pernapasan yang merupakan tempat pertukaran oksigen dan karbon dioksida disebut ...

a. jantung

b. hidung

c. tenggorokan

d. paru-paru

Jawaban: d

17. Gelembung-gelembung halus di dalam paru-paru yang merupakan tempat pertukaran oksigen dan karbon dioksida dinamakan ...

a. bronkus

b. bronkiolus

c. alveolus

d. diafragma

Jawaban: a

18. Alat pencernaan makanan yang memproduksi enzim untuk membantu dalam proses pencernaan makanan secara kimiawi disebut ...

a. kelenjar pencernaan

b. saluran pencernaan

c. lambung

d. usus halus

Jawaban: c

19. Gerakan meremas-remas yang dilakukan oleh dinding kerongkongan disebut gerak ...

a. kinetik

b. lurus

c. memutar

d. peristaltik

Jawaban: d

20. Proses pencernaan di lambung dibantu oleh enzim ...

a. pepsin

b. amilase

c. tripsin

d. lipase

Jawaban: d

Baca Juga: Bank Soal PAT PJOK Kelas 5 Semester 2 Lengkap dengan Kunci Jawabannya Sesuai Kisi-kisi Tahun Ajar 2022/2023

21. Yang tidak termasuk kegiatan memanfaatkan energi panas matahari ialah ...

a. mengeringkan padi setelah panen
b. menjemur pakaian basah
c. mengeringkan garam
d. mengeringkan rambut setelah keramas

Jawaban : d

22. Energi panas matahari dibutuhkan tumbuhan dalam membantu proses pembuatan makanan yang dinamakan ...

a. fotosintesis
b. penguapan
c. penyerapan
d. pernapasan

Jawaban : a

23. Sumber energi panas terbesar di bumi ialah ...

a. matahari
b. listrik
c. api
d. nuklir

Jawaban : a

24. Benda yang dapat menghasilkan panas dinamakan ...

a. sumber energi listrik
b. sumber energi panas
c. sumber energi suhu
d. sumber energi alam

Jawaban : b

25. Orang yang pertama kali membuat termometer ialah ...

a. Marconi
b. Andres Celcius
c. Daniel Gabriel Fahrenheit
d. Galileo galilei

Jawaban : d

26. alat yang digunakan untuk mengukur suhu dinamakan ...

a. kalorimeter
b. termometer
c. rolmeter
d. dinamometer

Jawaban : b

27. Ban sepeda meletus saat terkena panas matahari yang cukup lama. Hal ini disebabkan oleh ...

a. massa ban sepeda menyusut
b. tekanan udara dalam ban sepeda menurun
c. volume udara dalam ban sepeda menyusut
d. volume udara dalam ban sepeda memuai

Jawaban : d

28. Rel kereta api dipasang tidak rapat, karena ...

a. rel kereta tidak melengkung saat terkena panas matahari
b. agar rel kereta tidak bengkok saat malam
c. rel kereta bertambah pendek saat malam
d. agar kereta mendapat ruang untuk menyusut

Jawaban : a

29. Sumber energi panas yang digunakan pada alat magiccom berasal dari ...

a. api
b. matahari
c. listrik
d. kompor

Jawaban : c

30. Perhatikan gambar!

Sumber energi panas pada gambar di samping di tunjukkan nomor ...

a. 1
b. 2
c. 3
d. 4

Jawaban : c

Baca Juga: 30 Prediksi Soal PAT SBdP Kelas 5 Semester 2 Sesuai Kisi-kisi Tahun Ajar 2022/2023 disertai Kunci Jawabannya

 31. Perpindahan panas dimana zat perantaranya tidak ikut berpindah disebut ...

a. Konveksi
b. Konduksi
c. Radiasi
d. Pancaran

Jawaban : b

32. Kabel listrik yang ada di pinggir jalan sengaja dipasang kendur. Hal ini bertujuan agar ...

a. tidak putus waktu memuai disiang hari
b. tidak putus waktu menyusut di malam hari
c. tidak putus waktu arus listrik mengalir
d. tidak terbakar saat tegangan listrik naik

Jawaban : b

33. Gelas kaca yang baru dicuci tiba-tiba pecah setelah diisi air mendidih. Hal ini dikarenakan ...

a. air lebih cepat memuai daripada gelas
b. air dalam gelas menimbulkan tekanan besar pada gelas
c. udara dalam gelas memuai secara mendadak
d. gelas mengalami pemuaian tidak merata

Jawaban : d

34. Udin kesulitan membuka tutup botol yang terbuat dari logam. Dia mencelupkan tutup botol tersebut pada air panas. Hal ini dilakukan agar ...

a. tutup botol memuai lebih cepat sehingga mudah dibuka
b. tutup botol menyusut lebih cepat sehingga mudah dibuka
c. botol kaca memuai lebih cepat sehingga mudah dibuka
d. botol kaca menyusut lebih cepat sehingga mudah dibuka

Jawaban : a

35. Benda yang dapat menghantarkan panas dengan baik dinamakan ...

a. semikonduktor
b. isolator
c. konduktor
d. distributor

Jawaban : c

36. Yang termasuk benda bersifat isolator ialah ...

a. karet
b. wajan
c. panci
d. cerek

Jawaban : a

37. Berjemur di pagi hari sehingga badan terasa hangat merupakan contoh perpindahan panas secara ...

a. Konveksi
b. Konduksi
c. Radiasi
d. Pancaran

Jawaban : c

38. Ibu merebus air di panci sampai mendidih merupakan contoh perpindahan panas secara ...

a. Konveksi
b. Konduksi
c. Radiasi
d. Pancaran

Jawaban : a

39. Yang tidak termasuk sifat-sifat benda cair ialah ...

a. berubah mengikuti wadahnya
b. tidak dapat berubah bentuk
c. permukaanya selalu datar
d. mengalir dari tempat tinggi ke tempat rendah

Jawaban : b

40. Bahan:

1. Steinless steel
2. Ebonit
3. Alumunium
4. plastik
5. kuningan
6. Kayu

Bahan-bahan yang bersifat konduktor ditunjukkan oleh nomor ...

a. 2, 4, 6
b. 2, 3, 5
c. 1, 4, 6
d. 1, 3, 5

Jawaban : d

Baca Juga: Update Contoh Soal PAT Matematika Kelas 5 Semester 2 Sesuai Kisi-kisi Tahun Ajar 2022/2023 dan Kunci Jawaban

Demikianlah artikel contoh 40 Soal PAT IPA Kelas 5 SD/MI semester 2 sesuai kisi-kisi Kurikulum 2013 Tahun Ajar 2022/2023, beserta Jawabannya yang dapat dijadikan sebagai latihan sebelum PAT semester 2 dilaksanakan.***

*Disclaimer

1. Konten ini dibuat untuk siswa atau orang tua dalam proses evaluasi belajar dalam menemukan soal dan kunci jawaban.

2. Artikel ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban.

3. Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi guru atau siswa mengeksplorasi jawaban lain yang lebih baik.

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai sumber

Tags

Terkini

Terpopuler