BARU! 50 Soal PAT PKN Kelas 8 Semester 2 dan Kunci Jawaban Sesuai Kisi-kisi Kurikulum Merdeka TA 2023 2024

23 Mei 2024, 15:00 WIB
Update 50 soal PAT PKN kelas 8 Kurikulum Merdeka Tahun 2024 semester 2 /Pexels.com / Designecologist /

MEDIA BLORA - Artikel ini berisi update 50 soal PAT PKN kelas 8 semester 2 sesuai kisi-kisi Kurikulum Merdeka beserta kunci jawaban, cocok digunakan sebagai latihan sebelum Pelaksanaan PAT atau UKK Tahun Ajaran 2023 2024.

Para siswa dianjurkan untuk mencoba mengerjakan update 50 soal PAT PKN kelas 8 semester 2 Kurikulum Merdeka tanpa melihat kunci jawaban terlebih dahulu, guna meningkatkan pemahaman dan keterampilan mereka dalam mapel PKN.

Update 50 soal PAT PKN kelas 8 semester 2 ini dapat menjadi referensi tambahan bagi orang tua atau siswa kelas 8 SMP/MTs sebagai persiapan menuju PAT Semester 2 tahun ajaran 2023 2024.

Baca Juga: Download Soal PAT/UKK PJOK Kelas 7 Semester 2 dan Kunci Jawaban PJOK Kurikulum Merdeka Tahun Ajaran 2023 2024

Semoga update 50 soal PAT PKN kelas 8 semester 2 dan kunci jawaban ini bermanfaat sebagai sarana latihan yang efektif bagi siswa dalam menghadapi Penilaian Akhir Tahun (PAT) atau tahun ajaran 2023 2024.

Sebagaimana MEDIA BLORA rangkum dari berbagai sumber berikut update 50 soal PAT PKN kelas 8 semester 2 yang pas untuk bahan belajar di rumah.

1. Pasal 1 ayat (3) UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 menyatakan bahwa Indonesia merupakan negara yang berdasarkan ....

A. hukum
B. kesatuan
C. Republik
D. berkedaulatan rakyat

Jawaban A

2. Peraturan perundang-perundangan yang dibuat oleh Presiden bersama dengan DPR yaitu ....

A. UUD 1945
B. Undang-undang
C. peraturan Pemerintah
D. peraturan Presiden

Jawaban B

3. Peraturan harus ditaati agar terwujudnya ....

A. kerusuhan
B. ketidaknyamanan
C. kerukunan dan ketertiban
D. permusuhan dan kekacauan

Jawaban C

4. Contoh bentuk sikap positif terhadap Peraturan Perundang-Undangan Nasional adalah ....

A. memiliki semua peraturan perundang-undangan yang berlaku
B. menaati semua peraturan perundang-undangan yang berlaku
C. mengenal semua peraturan perundang-undangan yang berlaku
D. menghafal semua peraturan perundang-undangan yang berlaku

Jawaban B

5. Manfaat kepatuhan terhadap peraturan perundang-undangan bagi diri sendiri yaitu ....

A. adanya senang karena posisi kita benar
B. merasa tenang dalam berbuat sesuatu terhadap orang lain
C. adanya ketenangan karena mendapat perlindungan hukum
D. merasa tenang dan berani dalam membela teman yang salah

Jawaban D

6. Berikut ini yang bukan merupakan tujuan negara Indonesia yang terdapat dalam Pembukaan UUD 1945....

A. menjaga perdamaian dunia
B. mencerdaskan kehidupan bangsa
C. meningkatkan kesejahteraan
D. memajukan pendidikan nasional

Jawaban D

7. Sebagai generasi milenial, kita dituntut untuk menolak Hoax dan tidak mudah menilai sesuatu yang sumbernya hanya dari sosial media. Langkah bijaksana dalam menaati peraturan perundang-undangan di sekolah salah satunya dengan .....

A. semangat belajar PPKn
B. ikut serta pemilihan umum
C. membantu korban bencana
D. memakai helm ketika mengendarai sepeda motor

Jawaban A

8. Sebagai bagian dari bentuk Reformasi, UUD NRI 1945 telah mengalami perubahan atau amandemen sebanyak … kali

A. 2
B. 4
C. 7
D. 12

Jawaban B

9. Peraturan perundang-undangan yang dibuat dan ditetapkan oleh Presiden dan hanya untuk menjalankan undang-undang sebagaimana mestinya yaitu....

A. UUD 1945
B. TAP MPR
C. peraturan Pemerintah
D. peraturan Daerah Provinsi

Jawaban C

10. Peraturan perundang-undangan yang dikeluarkan oleh Presiden dalam hal ihwal kegentingan yang memaksa adalah…

A. Peraturan Pemerintah (PP)
B. PERPU pengganti UU
C. Undang-Undang
D. UUD 1945

Jawaban B

Baca Juga: Kumpulan Soal dan Kunci Jawaban PAT/UKK Informatika/TIK Kelas 8 Semester 2 Kurikulum Merdeka TA 2023 2024

11. Di Indonesia kekuasaan negara disusun, dibagi dan dilaksanakan sedemikian rupa sebagaimana yang telah diatur dalam UUD 1945, uraian tersebut merupakan fungsi UUD 1945 sebagai ....

A. alat kontrol
B. pengatur
C. penentu
D. penyusun

Jawaban B

12. Hierarki atau tata urutan peraturan perundang-undangan dalam sistem hukum nasional di Indonesia yang telah disempurnakan atau diperbaharui termuat dalam....

A. undang-Undang Republik Indonesia Nomor 10 Tahun 2004
B. undang-Undang Republik Indonesia Nomor 12 Tahun 2011
C. RUU KUHP
D. TAP MPR No. III/MPR/2000

Jawaban B

13. Setiap warga negara Indonesia tentu berkewajiban mematuhi peraturan perundang-undangan nasional yang berperan untuk ....

A. menciptakan kesejahteraan bagi penduduk miskin
B. memberi rasa kebahagiaan bagi warga negara
C. memberikan kepastian hukum
D. menjamin hak hidup

Jawaban C

14. Apabila menemukan aturan di masyarakat yang tidak sesuai, maka langkah yang harus kita lakukan yaitu…

A. demo unjukrasa
B. lapor polisi
C. menggugat ke MK
D. lapor ke Presiden

Jawaban B

15. Menurut para filosof, di dunia ini segala sesuatu berubah, tidak ada yang tinggal tetap dan satu-satunya yang tetap adalah perubahan itu sendiri. Artinya semua dapat berubah, akan tetapi berdasarkan kesepakatan hal-hal tertentu tidak boleh dirubah. MPR melakukan perubahan atau amandemen terhadap UUD 1945, tetapi tidak melakukan perubahan terhadap ...

A. pasal-pasal mengenai lembaga negara
B. batang Tubuh UUD 1945
C. pembukaan UUD 1945
D. aturan peralihan

Jawaban C

16. Perhatikan hal-hal berikut.
(1) Menaati peraturan lalu lintas.
(2) Berpartisipasi dalam pemilihan ketua kelas.
(3) Mengikuti kegiatan rapat pemilihan ketua RT.
(4) Mengikuti kegiatan kerja bakti yang dilakukan setiap hari Minggu.
(5) Bersikap jujur dan sopan kepada teman, guru, dan seluruh pihak di sekolah.

Berikut yang termasuk upaya melaksanakan dan mempertahankan UUD 1945 di lingkungan sekolah ditunjukkan nomor ....

A. (1) dan (2)
B. (2) dan (5)
C. (3) dan (4)
D. (4) dan (5)

Jawaban B

17. Jika Presiden ingin melakukan kebijakan Tax Amnesty (Pengampunan Pajak), oleh karena itu perlu ada UU untuk mengatur tentang pengampunan pajak. Agar dibuatkan UU yang baru, maka Presiden harus mengajukan ke....

A. DPR
B. MPR
C. MA
D. BPK

Jawaban A

18. Dasar negara Indonesia yang tertuang di dalam Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 terdapat pada alinea ....

A. pertama
B. kedua
C. ketiga
D. keempat

Jawaban D

19. Menurut historis banyak peristiwa penting yang dialami Indonesia termasuk pengesahan Undang-Undang Dasar 1945 yang disahkan pada tanggal ....

A. 1 Juni 1945
B. 22 Juni 1945
C. 17 Agustus 1945
D. 18 Agustus 1945

Jawaban D

20. Lembaga-lembaga Negara dibentuk untuk menjalankan tugas dan kewenangannya masing-masing. Sebagai hierarki hukum tertinggi, UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 pertama kali ditetapkan oleh ....

A. BPUPKI
B. KNIP
C. MPRS
D. PPKI

Jawaban D

Baca Juga: 50 Prediksi Soal beserta Kunci Jawaban PAT/UKK Bahasa Jawa Kelas 8 Semester 2 Kurikulum Merdeka TA 2023 2024

21. Seorang pelajar yang mau berteman dengan teman yang berbeda agama, suku, adat, dan bahasa daerah mengikuti prinsip...

a. Prinsip Bhinneka Tunggal Ika

b. Prinsip Kebebasan Bertanggungjawab

c. Prinsip Nasionalisme Indonesia

d. Prinsip Wawasan Nusantara

Jawaban: a

22. Permasalahan gender dalam masyarakat Indonesia tidak melibatkan elemen berikut, yaitu...

a. Kekerasan dalam rumah tangga

b. Tradisi

c. Adat istiadat

d. Lemahnya penguasaan IPTEK

Jawaban: d

23. Upaya untuk meningkatkan kesejahteraan sosial tidak mencakup...

a. Toleransi antar suku bangsa

b. Membangun ketahanan sosial

c. Memberdayakan penyandang masalah sosial

d. Mencegah munculnya gizi buruk

Jawaban: a

24. Bentuk-bentuk sistem mata pencaharian melibatkan elemen-elemen berikut, kecuali...

a. Peternakan

b. Bercocok tanam

c. Berburu

d. Bertamasya

Jawaban: d

25. Bagian-bagian seni melibatkan elemen-elemen berikut, kecuali...

a. Seni abstrak

b. Seni rupa

c. Seni sastra

d. Seni pertunjukan

Jawaban: a

26. Sistem kekerabatan yang menarik garis keturunan dari pihak ibu, di mana kedudukan perempuan lebih tinggi dibandingkan laki-laki, adalah sistem kekerabatan...

a. Non-parental

b. Parental

c. Patrilineal

d. Matrilineal

Jawaban: d

27. Fungsi seni melibatkan elemen-elemen berikut, kecuali...

a. Solidaritas

b. Politik

c. Hiburan

d. Simbol komunikasi

Jawaban: b

28. Dari permasalahan ekonomi berikut di masyarakat Indonesia, yang tidak termasuk adalah...

a. Kemiskinan

b. Pengangguran

c. Konflik antar agama

d. Inflasi

Jawaban: c

29. Prinsip-prinsip persatuan dalam keberagaman suku, agama, ras, dan golongan melibatkan elemen-elemen berikut, kecuali...

a. Prinsip Bhinneka Tunggal Ika

b. Prinsip Egoisme

c. Prinsip Nasionalisme Indonesia

d. Prinsip Wawasan Nusantara

Jawaban: b

30. Sikap seorang warga yang menolak bergaul dengan warga lain karena menganggap suku bangsa lain tidak sebaik suku bangsanya merupakan bentuk sikap...

a. Individualisme

b. Primordialisme

c. Etnosentrisme

d. Fanatisme

Jawaban: c

Baca Juga: Download Soal PAT/UKK PJOK Kelas 8 Semester 2 beserta Kunci Jawaban PDF Sesuai Kurikulum Merdeka TA 2023 2024

31. Dampak positif dari keberagaman masyarakat Indonesia mencakup elemen-elemen berikut, kecuali...

a. Semakin kental sikap individualisme

b. Integritas nasional dapat tercipta

c. Pergaulan antar suku, budaya, agama, golongan, dan daerah menjadi lebih maju

d. Khazanah budaya bangsa dapat menjadi lebih kaya

Jawaban: a

32. Contoh perilaku dampak negatif dari keberagaman masyarakat Indonesia tidak termasuk...

a. Banyaknya konflik yang terjadi di masyarakat karena agama yang dianutnya adalah agama yang terbaik

b. Masyarakat saling bekerjasama dan gotong royong

c. Memegang teguh pendirian bahwa adat istiadat dirinya yang paling baik

d. Selalu menganggap suku bangsanya lebih unggul dibandingkan dengan suku bangsa lainnya

Jawaban: b

33. Contoh perilaku bela negara tidak mencakup...

a. Memakai produk buatan dalam negeri

b. Selalu memakai produk impor

c. Bangga menjadi warga negara Indonesia

d. Melestarikan budaya bangsa dan tidak meniru budaya asing

Jawaban: b

34. Pertempuran Surabaya pada tanggal 10 November 1945 yang dikenal sebagai...

a. Hari Kemerdekaan

b. Hari Kebangkitan Nasional

c. Hari Pahlawan

d. Hari Pancasila

Jawaban: c

35. Arti pentingnya Kebangkitan Nasional dalam perjuangan mencapai kemerdekaan adalah...

A. mengawali perjuangan bangsa Indonesia melawan penjajahan Belanda
B. merintis tumbuhkembangnya semangat nasionalisme, persatuan dan kesatuan bangsa
C. membangkitkan semangat untuk mendirikan organisasi-organisasi yang modern
D. menunjukkan kepada pemerintah kolonial bahwa bangsa Indonesia berani melawan

Jawaban: B

36. Konggres Pemuda II diadakan pada tanggal 26 – 28 Oktober 1928 dan digagas oleh...

A. perhimpunan Pemuda Jawa
B. perhimpunan Pelajar-Pelajar Islam
C. perhimpunan Pemuda Betawi
D. Perhimpunan Pelajar-Pelajar Indonesia

Jawaban: D

37. Nilai yang dapat membuka kesadaran bahwa perbenturan kepentingan individu dapat menimbulkan keretakan yang justru merugikan mereka sendiri, dalam proses hingga perumusan Sumpah Pemuda, adalah...

A. rasa seia sekata
B. nasionalisme dan toleransi
C. rasa tanggung jawab dan disiplin
D. rasa kebersamaan dan persaudaraan

Jawaban: B

38. Para pemuda pelopor Sumpah Pemuda menanggalkan identitas-identitas primordial, kecuali...

A. satu nusa
B. satu bangsa
C. satu cita-cita
D. satu bahasa

Jawaban: C

39. Pernyataan yang menggambarkan tokoh dalam Sumpah Pemuda adalah...

A. Muh Yamin
B. Muh Hatta
C. Sugondo Djojopuspito
D. Leimena

Jawaban: B

40. Sikap loyalitas yang tinggi terhadap kekuatan tim bulu tangkis Indonesia pada pertandingan All England menunjukkan...

A. eratnya kerjasama antarbangsa
B. kerjasama antara pemain yang satu daerah
C. nasionalisme dan patriotisme
D. semangat memperoleh hadiah utama

Jawaban: C

Baca Juga: 50 Latihan Soal beserta Kunci Jawaban PAT/UKK Seni Budaya Kelas 8 Semester 2 Kurikulum MerdekaTA 2023 2024

41. Sejak VOC berdiri, berbagai bentuk kekerasan terjadi dan penderitaan rakyat Indonesia melibatkan politik devide et impera atau politik...

A. adu domba
B. luar negeri
C. bebas aktif
D. dalam negeri

Jawaban: A

42. Golongan masyarakat yang mempunyai kesadaran nasional dalam memperjuangkan kemerdekaan nasional tanpa melakukan perlawanan fisik adalah...

A. golongan pelajar
B. golongan priyayi
C. golongan petani
D. golongan bangsawan

Jawaban: A

43. Presiden Soekarno menetapkan hari kelahiran Budi Utomo sebagai...

A. Hari Pendidikan Nasional
B. Hari Kebangkitan Nasional
C. Hari Sumpah Pemuda
D. Hari Santri Nasional

Jawaban: B

44. Faktor dari luar yang mempengaruhi Kebangkitan Nasional terdiri dari beberapa peristiwa, di antaranya nomor...

A. 1, 2, dan 3
B. 1, 3, dan 5
C. 2, 4, dan 6
D. 2, 3, dan 8

Jawaban: C

45. Peristiwa bangkitnya persatuan dan kesatuan bangsa yang menyulut semangat nasionalisme memiliki arti...

A. kebangkitan nasional
B. kebangkitan bangsa
C. kebangkitan rakyat
D. kebangkitan TNI

Jawaban: A

46. Pergerakan nasional di Indonesia dimulai pada...

A. abad ke-21
B. abad ke-20
C. abad ke-19
D. abad ke-18

Jawaban: C

47. Pergerakan nasional yang semula dilakukan secara fisik, mulai mengalami perkembangan dengan dilakukannya pergerakan melalui...

A. diplomasi internasional
B. pendekatan politik, ekonomi, dan pendidikan
C. pendekatan budaya
D. pendekatan kepada bangsawan Belanda

Jawaban: B

48. Budi Utomo adalah organisasi yang dibentuk atas dasar ide dan gagasan yang diutarakan oleh...

A. Ir. Soekarno
B. Mr. Moh. Yamin
C. dr. Wahidin Sudirohusodo
D. Mr. Soepomo

Jawaban: C

49. Bukti keberhasilan dari pergerakan nasional adalah...

A. berhasil menyatukan seluruh bangsa Indonesia
B. berhasil melawan penjajah
C. berhasil mengusir penjajah dari Indonesia
D. berhasil mendirikan berbagai sekolah

Jawaban: A

50. Rapat pertama Kongres Pemuda II pada 27 Oktober 1928 bertempat di...

A. Gedung Katholieke Jongenlingen Bond
B. Gedung Indoneische Clubgebaouw
C. Gedung Paijs van Java
D. Gedung Oost-Java Bioscoop

Jawaban A

Baca Juga: 50 Contoh Soal PAT/UKK IPA Kelas 8 Semester 2 beserta Kunci Jawaban Sesuai Kurikulum Merdeka TA 2023 2024

Itulah artikel update 50 soal PAT PKN kelas 8 semester 2 Kurikulum Merdeka Tahun Ajaran 2023 2024, beserta kunci jawaban yang dapat dijadikan sebagai latihan sebelum PAT semester 2 dilaksanakan.***

*Disclaimer

1. Konten ini dibuat untuk siswa atau orang tua dalam proses evaluasi belajar dalam menemukan soal dan kunci jawaban.

2. Artikel ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban.

3. Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi guru atau siswa mengeksplorasi jawaban lain yang lebih baik.

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Terkini

Terpopuler