20 Soal Pretest PPG PAI 2022 Lengkap dengan Kunci Jawaban Materi Pedagogik

- 20 April 2022, 14:00 WIB
ilustrasi 20 Soal Pretest PPG PAI 2022 Lengkap dengan Kunci Jawaban Materi Pedagogik
ilustrasi 20 Soal Pretest PPG PAI 2022 Lengkap dengan Kunci Jawaban Materi Pedagogik /unsplash/

MEDIA BLORA - Inilah 20 soal pretest PPG PAI 2022 lengkap dengan kunci jawaban materi pedagogik.

Artikel berikut menyajikan 20 soal pretest PPG PAI 2022 lengkap dengan kunci jawaban materi pedagogis.

20 soal pretest PPG PAI 2022 lengkap dengan kunci jawaban materi pedagogis ini diharapkan mampu membantu Bapak/Ibu guru dalam mengikuti pretest.


1. Perhatikan pernyataan berikut! Deskripsi singkat informasimateri yang akan diajarkan; Eksplorasi,mengungkap kembalimateri yang telah diajarkan; Relevansi materi yang ditanyakandengan materi akan diajarkan;Asosiasi, menghubungkanmateri yang telah dan akan diajarkan. Pernyataan di atasmerupakan....
A. kegiatan pendahuluan pembelajaran
B. pedoman dalam kerangka teori belajar
C. Prinsip dalam konsep model pembelajaran
D. keterkaitan teori belajar dan model pembelajaran
E. pedoman sebagai bahan apersepsi
Jawaban : E

Baca Juga: Prediksi Soal Pretest PPG PAI 2022 Terbaru Lengkap dengan Kunci Jawaban Materi PPKB

2. Gambaran tentang proses belajar berlangsung pada peserta didik. Pernyataan di atas berkaitan dengan ....
A. Teori belajar
B. pembelajaran
C. Model pembelajaran
D. Proses pembelajaran
E. Prinsip pembelajaran
Jawaban : A

3. Tujuan umum program pengembangan keprofesianberkelanjutan adalah ....
A. meningkatkan kualitas layanan pendidikan di sekolah dalam rangka meningkatkan mutu pendidikan
B. memfasiltasi guru untuk mencapai standar kompetensi profesi yang telahditetapkan
C. memutakhirkan kompetensi yang dimiliki guru berkaitan dengan profesinya
D. memotivasi guru‐guru untuk tetap memiliki komitmen melaksanakan tugaspokok dan fungsinya
E. mengangkat citra, harkat, martabat profesi guru, rasa hormat dan bangga menjadi guru
Jawaban : A

4. Prinsip pembelajaran idealnya harus ….
A. dirumuskan dari teori belajar
B. menggunakan model pembelajaran
C. fokus pada hasil belajar
D. berkorelasi dengan psikologi belajar
E. mengubah perilaku siswa
Jawaban : A

5. Kebermaknaan menjalankan pembelajaran sesuai dengan sintaks model pembelajaran tertentu adalah ...
A. mengorganisasikan pengalaman belajar untuk mencapai tujuan
B. aktivitas belajar sesuai dengan perencanaan pembelajaran
C. Proses pembelajaran berjalan secara logis, efektif dan efisien
D. menunjukkan hasil yang optimal dalam proses pembelajaran
E. perbaikan dan peningkatan kompetensi akademik peserta didik
Jawaban : C

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah