20 Prediksi Soal PTS Akidah Akhlak Kelas 8 Semester 2 dan Kunci Jawaban Kurikulum 2013 Tahun Ajar 2022 2023

- 25 Desember 2022, 12:30 WIB
20 prediksi soal PTS Akidah Akhlak kelas 8 semester 2 dan kunci jawaban PDF Tahun 2022 2023
20 prediksi soal PTS Akidah Akhlak kelas 8 semester 2 dan kunci jawaban PDF Tahun 2022 2023 /Pexels/Oladimeji Ajegbile

Jawaban D

9. Seseorang akan mudah menghindari perbuatan hasad apabila...

a. Melatih dirinya untuk dapat mendapatkan kenyataan hidup yang dialami
b. Mengingat-ingat kebaikan diri sendiri
c. Menghitung-hitung karunia yang dimiliki orang lain
d. Membandingkan diri sendiri dengan orang lain

Jawaban A

10. Sifat dendam adalah penyakit hati yang dapat merusak keimanan. Agar penyakit tersebut hilang dari hati kita, salah satu caranya ialah...

a. Suka menjelekkan orang lain
b. Tidak suka atas keberhasilan orang lain
c. Berlapang dada, berjiwa besar dan pemaaf
d. Suka membicarakan kekurangan orang lain

Jawaban C

Baca Juga: 20 Prediksi Soal PTS IPS Kelas 8 Semester 2 Beserta Kunci Jawaban Kurikulum 2013 Tahun Pelajaran 2022 2023

 11. Nabi Ibrahim memperoleh gelar ulul azmi karena perjuangannya dalam menyebarkan ajaran Allah SWT memperoleh tantangan dari kaumnya sebagaimana berikut ini...

a. Diusir oleh lingkungan, keluarga, dan ditinggalkan istrinya karena menderita penyakit yang menjijikan
b. Ditinggalkan oleh kaumya karena mereka tidak ingin menyembah Allah SWT
c. Dihina, dicaci maki, diserang, dan diancam akan dibunuh oleh kaumnya sehingga Rasul hijrah ke kota Madinah
d. Diusir dari keluarga dan masyarakatnya sehingga terkurung dalam kobaran api yang sangat panas demi mempertahankan keimanan kepada Allah SWT

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah