20 Prediksi Soal PTS Akidah Akhlak Kelas 8 Semester 2 dan Kunci Jawaban Kurikulum 2013 Tahun Ajar 2022 2023

- 25 Desember 2022, 12:30 WIB
20 prediksi soal PTS Akidah Akhlak kelas 8 semester 2 dan kunci jawaban PDF Tahun 2022 2023
20 prediksi soal PTS Akidah Akhlak kelas 8 semester 2 dan kunci jawaban PDF Tahun 2022 2023 /Pexels/Oladimeji Ajegbile

Jawaban D

12. Pengertian husnudzan menurut istilah ialah...

a. Sikap rendah hati kepada Allah SWT dengan tunduk dan patuh terhadap ketentuan-Nya
b. Sikap tolong-menolong kepada sesama yang harus dimiliki oleh setiap orang
c. Sikap mendapatkan apa yang dikaruniakan Allah SWT kepada kita mencakup kesempurnaan tubuh
d. Sikap berbaik sangka terhadap apa yang terjadi atau dilakukan oleh orang lain

Jawaban D

13. Jika kita sedang mendapatkan cobaan hidup yang sangat berat, kita harus meyakini bahwa di balik musibah pasti ada hikmahnya, karena Allah SWT yang Maha Mengetahui hal yang terbaik untuk hamba-hamba-Nya. Sikap ini ialah contoh perilaku...

a. Tasamuh
b. Ta’awun
c. Tawadhu
d. Husnudzan

Jawaban C

14. Di bawah ini bukan termasuk dampak positif dari perilaku husnudzan ialah...

a. Semakin jauh hubungan batin antara pelaku dengan pihak lain yang diduga berbuat baik
b. Memperoleh kepercayaan diri orang yang menduga dirinya telah berbuat baik.
c. Memperkuat hubungan persaudaraan antara yang diduga dengan yang menduga
d. Memperkuat persatuan dan kesatuan dalam hubungan

Jawaban A

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah