20 Contoh Soal UAS IPS Kelas 9 Semester 2 Kurikulum 2013 Lengkap dengan Kunci Jawaban Tahun Ajar 2022 2023

- 30 Desember 2022, 10:27 WIB
Ilustrasi - 20 contoh soal UAS IPS kelas 9 Semester 2 dan kunci jawaban Tahun 2022 2023, cocok untuk latihan soal sebelum UTS dilaksanakan
Ilustrasi - 20 contoh soal UAS IPS kelas 9 Semester 2 dan kunci jawaban Tahun 2022 2023, cocok untuk latihan soal sebelum UTS dilaksanakan /unsplash.com

a. Daerahnya diserang oleh pasukan Jerman
b. kapal Lusitania di tenggelamkan oleh kapal torpedo Jerman
c. berkeinginan mendapatkan keuntungan ekonomi
d. mengetahui kondisi pasukan Jerman sudah lemah

Jawaban B

9. Dibawah ini merupakan ciri suatu Negara maju ialah kecuali...

a. pertumbuhan penduduk kecil
b. angka kematian bayi besar
c. pendapatan rata-rata tinggi
d. sebagian besar penduduk tinggal di perkotan

Jawaban B

10. Yang bukan anggota Triple Aliance (blok sentral ) pada Perang dunia I yaitu...

a. Jerman
b. Austria
c. Rusia
d. Italia

Jawaban D

Baca Juga: Prediksi Soal PAS Matematika Kelas 9 Semester 1 dan Kunci Jawaban Sesuai Kisi-kisi Kurikulum 2013 Tahun 2022

 11. Jumlah negara yang ikut menyaksikan penanda tanganan piagam perdamaian di Konferensi San Fransisco dan menjadi anggota awal dari berdirinya PBB...

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x