PEMBAHASAN Soal UTS Sejarah Indonesia Kelas 10 Semester 2 dan Kunci Jawaban Kurikulum 2013 tahun 2022 2023

- 16 Maret 2023, 07:18 WIB
Ilustrasi. PEMBAHASAN Soal UTS Sejarah Indonesia Kelas 10 Semester 2 dan Kunci Jawaban Kurikulum 2013 tahun 2022 2023.
Ilustrasi. PEMBAHASAN Soal UTS Sejarah Indonesia Kelas 10 Semester 2 dan Kunci Jawaban Kurikulum 2013 tahun 2022 2023. /Pexels.com/@lil artsy

2. Salah satu dampak pemberlakuan dekret presiden ialah ...

A. Perubahan kedudukan mentri
B. Mentri kabinet bertanggung jawab kepada parlemen
C. Dijadikannya manifesto politik sebagai GBHN

Jawaban: A

3. Gerakan separatis yang merupakan ancaman disintegrasi bangsa salah satunya adanya
gerakan darul islam/tentara islam indonesia ( DI/TII ), yang pertama kali muncul didaerah ...

A. Sulawesi selatan
B. Jawa barat
C. Jawa tengah

Jawaban: B

4. Kebijakan dibidang ekonomi pada masa indonesia menganut system demokrasi terpimpin diantaranya ...

A. Dilakukannya gunting sjaffroedin
B. Laksaan gerakan benteng
C. Pemberlakuan paham nasakom

Jawaban: C

 

Halaman:

Editor: Ahmat Arif Muzazin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x