KISI-KISI Soal US Biologi Kelas 12 Semester 2 beserta Kunci Jawaban Kurikulum 2013 TA 2022 2023

- 27 Maret 2023, 15:45 WIB
Ilustrasi. KISI-KISI Soal US Biologi Kelas 12 Semester 2 beserta Kunci Jawaban Kurikulum 2013 TA 2022 2023.
Ilustrasi. KISI-KISI Soal US Biologi Kelas 12 Semester 2 beserta Kunci Jawaban Kurikulum 2013 TA 2022 2023. /

2. Seorang siswa mengamati ujung akar bawang merah yang sedang aktif membelah. Siswa menemukan sebuah sel yang kromosomnya menebal, membran intinya tidak tampak, memilki dua sentriol yang tampak menuju ke kutub yang berbeda. Keadaan tersebut menunjukkan bahwa sel sedang mengalami proses pembelahan pada fase ...

A. interfase
B. profase
C. anafase
D. metafase
E. telofase

Jawaban: B

3. Terbentuknya membran inti, kromatid terurai menjadi kromatin diikuti dengan terbentuknya cincin pembelahan adalah ciri-ciri dari fase pembelahan ...

A. profase
B. metafase
C. anafase
D. telofase
E. interfase

Jawaban: C

4. Perhatikan pernyataan dibawah ini!

1. pembelahan awal induk
2. pemisahan kromosom berpasangan menjadi tunggal
3. penduplikasian kromosom homolog
4. perbanyakan sel-sel somatic
5. pengembangan sistem informasi seluler

Sesuai pernytaan di atas yang merupakan peristiwa yang terjadi pada pembelahan mitosis ialah ...

A. 1, 2, dan 4
B. 1, 4, dan 5
C. 2, 3, dan 4
D. 3, 4, dan 5
E. 1, 2, dan 3

Halaman:

Editor: Ahmat Arif Muzazin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x