Kunci Jawaban 20 Soal PAT Bahasa Indonesia Kelas 5 SD MI Semester 2 Sesuai Kisi Kisi K13 TA 2022 2023

- 6 April 2023, 15:32 WIB
Ilustrasi kunci jawaban 20 soal PAT Bahasa Indonesia kelas 5 SD MI sesuai kisi-kisi lengkap dan praktis serta mudah dipahami
Ilustrasi kunci jawaban 20 soal PAT Bahasa Indonesia kelas 5 SD MI sesuai kisi-kisi lengkap dan praktis serta mudah dipahami /pexels.com

9. Kalimat berikut ini yang mengandung unsur “kapan” adalah ....
a. Van den Bosch adalah orang Belanda yang menerapkan sistem taman paksa.
b. Belanda melakukan penyimpangan peraturan tanam paksa.
c. Pada tahun 1830, keadaan di tanah jajahan dan di negeri Belanda sangat buruk.
d. Rakyat Indonesia sangat menderita karena taman paksa.
Jawab: c

10. Kalimat berikut ini yang mengandung unsur tanya “mengapa” adalah ....
a. Pertempuran Surabaya terjadi pada 10 November 1945.
b. Tokoh yang terlibat dalam Bandung Lautan Api adalah Muh. Toha.
c. Rakyat Indonesia melakukan perlawanan terhadap Belanda.
d. Rakyat Bandung membakar kota agar tidak dikuasai sekutu.
Jawab: d

11. Achmad Soebardjo pernah menjadi utusan Indonesia bersama dengan Mohammad Hatta pada konperensi antarbangsa.
Kata tidak baku pada kalimat di atas adalah ....
a. utusan
b. konperensi
c. bersama
d. antarbangsa
Jawab: b

12. Presiden Soekarno aktiv memperjuangkan kemerdekaan Indonesia.
Kata baku untuk kata aktiv adalah ....
a. aktip
b. aqtif
c. aktif
d. activ
Jawab: c

13. Salah satu gubenur jenderal dari Belanda memerintahkan kerja paksa pembuatan jalan raya tanpa upah.
Pasangan kata tidak baku dan perbaikannya yang tepat dari kalimat di atas adalah ....
a. gubenur – gubernur
b. jenderal – jendral
c. paksa – pakhsa
d. upah – opah
Jawab: a

14. Berikut yang bukan kata serapan adalah ….
a. kolonial
b. bangsa
c. edukasi
d. irigasi
Jawab: b

15. Sumpah Pemuda dapat menumbuhkan kerja keras, rajin bekerja, dan semangat untuk gotong royong dalam memperkokoh persatuan.
Tanggapan positif terhadap teks tersebut, kecuali ....
a. Persatuan harus kita pupuk.
b. Nilai-nilai Sumpah Pemuda masih sesuai dengan perkembangan zaman.
c. Gotong royong dapat memperkokoh persatuan Indonesia.
d. Kita tidak harus menerapkan nilai Sumpah Pemuda.
Jawab: d

Bacalah teks berikut ini untuk menjawab soal nomor 16 dan 17!
Banjir dapat terjadi karena adanya faktor alam. Alam akan menghasilkan hujan deras yang terjadi dalam waktu yang cukup lama. Akibatnya, daerah-daerah seperti sungai, danau dan daerah penampung lainnya akan meluap karena tidak bisa menampung kapasitas air yang masuk ke dalamnya. Setelah itu, air akan meluber ke daerah sekitarnya termasuk ke pemukiman warga sekitar. Selain itu, ada juga banjir lahar dingin yang disebabkan karena erupsi gunung berapi.

16. Sebutkan kata kunci yang terdapat pada paragraf di atas!
Jawab: Banjir, alam, air.

17. Apa pokok pikiran pada paragraf di atas?
Jawab: Banjir dapat terjadi karena adanya faktor alam.

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah