Bank Soal UAS PJOK Kelas 11 SMA/MA Semester 2 Kurikulum 2013 dengan Kunci Jawaban Tahun Ajaran 2022 2023 

- 6 Juni 2023, 21:00 WIB
Berikut ini merupakan bank soal UAS PJOK kelas 11 SMA/MA semester 2 lengkap kunci jawaban Kurikulum 2013 Tahun Ajaran 2022 2023
Berikut ini merupakan bank soal UAS PJOK kelas 11 SMA/MA semester 2 lengkap kunci jawaban Kurikulum 2013 Tahun Ajaran 2022 2023 /Instagram/ @bwf.official

a. training
b. interval training
c. duration
d. warming up
e. cooling down

Jawaban: b. interval training

Pembahasan: interval training adalah suatu sistem latihan yang diselingi masa-masa istirahat. Berikut latihannya. Bentuk latihannya berupa lari atau renang

12. Kemampuan menanggapi setiap rangsangan secepat mungkin disebut kecepatan….

a. sprint
b. reaksi
c. optimal
d. bergerak
e. psikomotorik

Jawaban: b. reaksi

Pembahasan: kecepatan bergerak adalah kemampuan bergerak secepat mungkin dari sikap awal hingga sikap akhir gerakan. Kecepatan sprint adalah kemampuan seseorang untuk menempuh suatu jarak dalam waktu yang sesingkat-singkatnya.

13. Tendangan bebas yang diberikan setelah terjadi pelanggaran disebut .…
A. penalty kick
B. goal kick
C. corner kick
D. free kick
E. shoot kick

Jawaban: D

14. Berdasarkan hasil survei, yang paling banyak menjadi korban dari penyakit AIDS adalah ….
a. bayi
b. anak-anak
c. remaja/dewasa muda
d. orang tua
e. manula
Jawaban: c

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x