Contoh Soal UTS Geografi Kelas 10 Semester 1 Beserta Kunci Jawaban Kurikulum Merdeka

- 12 September 2023, 21:04 WIB
Ilustrasi. Contoh Soal UTS Geografi Kelas 10 Semester 1 Beserta Kunci Jawaban Kurikulum Merdeka.
Ilustrasi. Contoh Soal UTS Geografi Kelas 10 Semester 1 Beserta Kunci Jawaban Kurikulum Merdeka. /pexels.com

5. Tahapan-tahapan dalam penggunaan peta ialah ...

a. penggambaran peta, pembacaan peta, dan analisis peta
b. pembacaan peta, analisis peta, dan interprestasi peta
c. analisis, deteksi, dan interprestasi
d. analisis, deteksi, dan identifikasi
e. deteksi, analisis, dan interprestasi

Jawaban: b

6. Untuk menggambarkan simbol sungai dan jalan maka dapat digunakan ...

a. titik
b. garis
c. bidang
d. piktorial
e. huruf

Jawaban: b

7. Yang tidak termasuk unsur-unsur yang dapat disadap dari peta ...

a. jarak
b. arah
c. lokasi
d. luas
e. pola

Jawaban: e

Baca Juga: Latihan Soal PTS Seni Budaya Kelas 10 Semester 1 Beserta Kunci Jawaban Kurikulum 2013 Tahun 2023 2024

Halaman:

Editor: Ahmat Arif Muzazin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah