Download Soal UTS Biologi Kelas 11 SMA Semester 1 Kurikulum Merdeka PDF dan Kunci Jawaban sesuai Kisi-kisi

- 16 September 2023, 19:57 WIB
Berikut ini merupakan download soal UTS Biologi kelas 11 SMA semester 1 Kurikulum Merdeka PDF dan kunci jawaban sesuai kisi-kisi
Berikut ini merupakan download soal UTS Biologi kelas 11 SMA semester 1 Kurikulum Merdeka PDF dan kunci jawaban sesuai kisi-kisi /Pexels/Chokniti Khongchum

18. Sitoplasma yang terdapat di dalam inti sel disebut ....

A. Neuplasma
B. Nukleoplasma
C. Endoplasma
D. Ektoplasma
E. Sitosol

Jawaban: B

19. Perhatikan beberapa pernyataan berikut!

1) Proses pengeluaran zat dari dalam atau organel sel
2) Masuknya molekul padat ke dalam sel
3) Masuknya cairan ke dalam sel
4) Perpindahan larutan melalui membran semipermiabel

Berikut yang termasuk dalam mekanisme endositosis ditunjukkan oleh nomor ....

A. (1) dan (2)
B. (1) dan (3)
C. (2) dan (3)
D. (2) dan (4)
E. (3) dan (4)

Jawaban: C

20. Organel sitoplasmik yang berisi cairan pada sel tumbuhan adalah ....

A. Mitokondria
B. Vakuola
C. Plastid
D. Lisosom
E. Sitoplasma

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah