30 Prediksi Soal dan Kunci Jawaban PAS UAS IPA Kelas 8 Semester 1 Kurikulum Merdeka Tahun Ajaran 2023 2024

- 11 November 2023, 15:00 WIB
30 prediksi soal UAS PAS IPA kelas 8 semester 1 Kurikulum Merdeka
30 prediksi soal UAS PAS IPA kelas 8 semester 1 Kurikulum Merdeka /pexels.com/cottonbro studio/

A. 1, 2, dan 3
B. 1, 3, dan 4
C. 2, 3, dan 5
D. 2, 4, dan 5

Jawaban D

14. Perhatikan pernyataan berikut!
1) Mengangkut dan mengedarkan sari-sari makanan ke seluruh tubuh
2) Mengangkut dan mengedarkan oksigen ke seluruh tubuh
3) Menawarkan racun
4) Mengangkut sisa metabolisme sel untuk dibuang di ginjal
5) Tempat pembentukan vitamin D

Pernyataan yang merupakan fungsi darah ditunjukkan oleh nomor ….

A. 1, 2 dan 4
B. 2, 3 dan 4
C. 1, 3 dan 5
D. 3, 4 dan 5

Jawaban A

15. Nadia mengamati komponen darah menggunakan mikroskop dengan ciri-ciri sebagai berikut:

1. Berbentuk bulat cakram bikonkaf.
2. Dalam jumlah banyak berwarna merah.
3. Mengandung Hemoglobin.
4. Mengikat O₂ dan CO₂ .

Berdasarkan pengamatan tersebut, Nadia menemukan komponen darah berupa ….

A. leukosit
B. eritrosit
C. trombosit
D. limfosit

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah