Pembahasan Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 6 Halaman 28 Kurikulum 2013, Negara di Asia Tenggara

- 4 Februari 2024, 18:55 WIB
 Ilustrasi. Pembahasan Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 6 Halaman 28 Kurikulum 2013, Negara di Asia Tenggara.
Ilustrasi. Pembahasan Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 6 Halaman 28 Kurikulum 2013, Negara di Asia Tenggara. /Sumarsi /

MEDIA BLORA - Berikut pembahasan kunci jawaban Tema 7 kelas 6 halaman 28 Kurikulum 2013, Negara di Asia Tenggara yang dapat dijadikan bahan belajar.

Para siswa akan lebih mudah dengan pembahasan kunci jawaban Tema 7 kelas 6 halaman 28 Kurikulum 2013, Negara di Asia Tenggara.

Berbagai pembahasan kunci jawaban Tema 7 kelas 6 halaman 28 Kurikulum 2013, Negara di Asia Tenggara ini dapat gunakan untuk belajar mandiri baik di rumah maupun di sekolah.

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 SMP MTs Halaman 130 131 Kurikulum Merdeka, Denotasi dan Konotasi

Lalu, bagaimana pembahasan kunci jawaban Tema 7 kelas 6 halaman 28 Kurikulum 2013, Negara di Asia Tenggara itu?

Dikutip MEDIA BLORA dari berbagai sumber. Berikut pembahasan kunci jawaban Tema 7 kelas 6 halaman 28 Kurikulum 2013, Negara di Asia Tenggara yang dapat dijadikan bahan belajar.

Semoga adanya pembahasan kunci jawaban Tema 7 kelas 6 halaman 28 Kurikulum 2013, Negara di Asia Tenggara yang dapat dijadikan bahan belajar ini dapat membuat lebih mudah mengerti.

Berikut pembahasan kunci jawaban Tema 7 kelas 6 halaman 28 Kurikulum 2013, Negara di Asia Tenggara yang dapat dijadikan bahan belajar.

1. Negara apa saja yang masuk dalam wilayah Asia Tenggara?

Jawaban:

Indonesia, Malaysia, Filipina, Singapura, Laos, Vietnam, Brunei, Myanmar, Timor Leste, Thailand, Kamboja.

2. Negara apa saja yang masuk sebagai anggota ASEAN?

Jawaban:

Indonesia, Malaysia, Filipina, Singapura, Laos, Thailand, Kamboja, Vietnam, Brunei, Myanmar.

3. Apa sumber daya yang menjadi keunggulan tiap negara ASEAN?

Jawaban:

Indonesia - Rempah-rempah, beras, kelapa sawit, minyak bumi, gas alam, kopi, hasil laut

Myanmar - beras, gas alam, emas, karet

Singapura - tidak memiliki sumber daya alam

Brunei - minyak dan gas alam, kelapa sawit

Kamboja - beras, ubi-ubian dan karet

Thailand - ibu-ubian, kayu, beras, gas alam

Malaysia - beras, minyak bumi, gas alam, karet

Vietnam - minyak bumi, gas, batu bara, besi

Laos - hasil pertanian, tambang

Filipina - padi, tembaga, emas, perak, bijih besi

4. Apa produk yang dihasilkan dan diekspor oleh tiap negara anggota ASEAN? ke negara mana produk tersebut diekspor?

Jawaban:

Indonesia: Kelapa sawit, beras, kakao, kopi, teh, cengkeh, batu bara.

Singapura: Mesin industri, pakaian, komponen elektronik.

Kamboja: Pakaian, sepatu, karet, tembakau, kedelai.

Laos: Beras, tembakau, kopi, kayu olahan, timah.

Myanmar: Kayu jati, minyak bumi, batu permata.

Vietnam: Produk kelautan, minyak mentah, beras, kopi.

Thailand: Beras, sayuran.

Brunei: Tekstil, minyak bumi, gas.

Filipina: Tekstil, garmen, komponen kendaraan bermotor.

Malaysia: Kelapa sawit, tekstil, timah, beras.

Baca Juga: Pembahasan Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 120 Kurikulum Merdeka, Unsur Cerpen

Demikian penjelasan tentang Pembahasan Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 6 Halaman 28 Kurikulum 2013, Negara di Asia Tenggara.***

*Disclaimer

1. Artikel ini dibuat untuk siswa dalam proses belajar dalam menemukan soal dan kunci jawaban.

2. Artikel ini tidak mutlak menjamin kebenaran dari jawaban.

3. Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi siswa mengeksplorasi jawaban lain yang lebih baik.

Editor: Ahmat Arif Muzazin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah