Prediksi 50 Soal Ujian Sekolah Akidah Akhlak Kelas 12 beserta Kunci Jawaban Kurikulum 2013 TA 2023 2024

- 21 Maret 2024, 11:00 WIB
Prediksi 50 soal Ujian Sekolah Akidah Akhlak kelas 12 Tahun 2023 2024
Prediksi 50 soal Ujian Sekolah Akidah Akhlak kelas 12 Tahun 2023 2024 /pexels.com/pixabay/

A. berburuk sangka
B. mengadu domba
C. menghormati orang tua
D. Ati
E. rendah hati

Jawaban: B

48. Berikut ini tujuan dari berprofesi dalam Islam yaitu ...

A. mengharap keridhaan Allah SWT.
B. tuntutan kehidupan
C. kewajiban orang tua
D. memperoleh keuntungan duniawi
E. menjadi lebih unggul dari yang lainnya

Jawaban: A

49. Sistem sosial yang dikoordinasikan secara sadar dengan aturan yang telah dibuat dan disepakati bersama untuk mencapai tujuan tertentu merupakan pengertian dari ...

A. rumah tangga
B. bimbingan konseling
C. Organisasi
D. Masyarakat
E. proses keadilan

Jawaban: C

50. Suatu proses melaksanakan pekerjaan ke dalam suatu komponen kecil yang melayani tujuan organisasi yang dapat dilakukan oleh individu atau kelompok, dan ini berlangsung untuk memobilisasi organisasi dalam pekerjaan banyak orang, serta untuk mencapai tujuan umum dari organisasi. Kegiatan tersebut merupakan salah satu unsur yang ada dalam sebuah organisasi yang dinamakan ...

A. pembagian kerja
B. tujuan organisasi
C. hierarki kewenangan
D. sumber daya
E. sistem bagi hasil

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah