Prediksi 50 Soal PAT/UKK Prakarya Kelas 8 Semester 2 dan Kunci Jawaban Sesuai Kurikulum Merdeka TA 2023 2024

- 11 Mei 2024, 11:50 WIB
50 prediksi soal PAT/UKK Prakarya kelas 8 Kurikulum Merdeka Tahun 2023 2024 semester 2
50 prediksi soal PAT/UKK Prakarya kelas 8 Kurikulum Merdeka Tahun 2023 2024 semester 2 /Pexels.com / Karolina Grabowska/

2. Kandungan yang terdapat pada serealia dan umbi sebagian besar adalah….

a. Karbohidrat
b. Protein
c. Lemak
d. Vitamin

Jawaban A

3. Umbi- umbian digunakan sebagai sumber bahan makanan pokok karena….

a. Menandung serat pangan yang terlarut
b. Mempunyai kandungan karbohidrat bentuk pati yang tinggidankandungan serat yang tinggi
c. Memiliki indeks glikemik yang rendah
d. Mengandung lemak sehat yang tinggi

Jawaban B

4. Kandungan utama pada serealia adalah….

a. Karbohidrat
b. Protein
c. Lemak
d. Vitamin

Jawaban A

5. Lumbung bioethanol dan bahan pembuat kertas pada sorgumterdapat dibagian….

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah