Latihan Soal PAS UAS Alquran Hadist Kelas 10 Semester 2 dan Kunci Jawaban Kurikulum Merdeka Tahun 2023 2024

- 12 Mei 2024, 08:59 WIB
Ilustrasi. Latihan Soal PAS UAS Alquran Hadist Kelas 10 Semester 2 dan Kunci Jawaban Kurikulum Merdeka Tahun 2023 2024.
Ilustrasi. Latihan Soal PAS UAS Alquran Hadist Kelas 10 Semester 2 dan Kunci Jawaban Kurikulum Merdeka Tahun 2023 2024. /Pexels.com / fauxels/

17. Orang yang menerangkan sanad suatu hadis dinamakan ...

A. Isnad
B. Musnid
C. Musnad
D. Masnud
E. Atsary

Jawaban: B

18. Mata rantai para rawi saling menyandarkan berita kepada gurunya dan menghubungkannya sampai ke matan hadis dinamakan ...

A. Sanad D. Matan
B. Perawi E. Mukharrij
C. Muhaddis

Jawaban: A

19. Sanad memiliki banyak fungsi, di antaranya ialah ...

A. memberikan kesempatan rawian hadis
B. memberikan kemudahan para rawian hadis dalam meriwayatkannya
C. mempertanggungjawabkan kebenaran atau kesahihan hadis
D. mempersulit rawian hadis
E. memperketat para rawi hadis

Jawaban: C

20. Ilmu yang membahas para perawi hadis dinamakan ...

Halaman:

Editor: Ahmat Arif Muzazin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah