Kumpulan Soal dan Kunci Jawaban PAT/UKK Bahasa Indonesia Kelas 8 Semester 2 Kurikulum Merdeka TA 2023 2024

- 16 Mei 2024, 17:00 WIB
Ilustrasi - kumpulan soal PAT/UKK Bahasa Indonesia kelas 8 Kurikulum merdeka Tahun 2024
Ilustrasi - kumpulan soal PAT/UKK Bahasa Indonesia kelas 8 Kurikulum merdeka Tahun 2024 /pexels.com/Madison Inouye/

A. Membaca dengan konsentrasi tinggi
B. Membaca dengan mulut bersuara
C. Menggunakan teknik gerak mata
D. Tidak mengulang kata-kata yang dibaca

Jawaban B

20. Membaca dengan kecepatan rata-rata 250-350 kata per menit cocok digunakan untuk ….....

A. Membaca fiksi guna menganalisis watak tokoh dan jalan cerita
B. Mempelajari bahan-bahan yang sulit untuk menguasai isi
C. Menguasai bahan-bahan ilmiah yang sulit dan bersifat teknis
D. Memecahkan persoalan yang ditunjuk dalam bacaan yang bersifat perintah

Jawaban B

Baca Juga: Kumpulan Soal dan Kunci Jawaban PAT/UKK Informatika/TIK Kelas 8 Semester 2 Kurikulum Merdeka TA 2023 2024

21. Perhatikan kalimat berita Dibawah ini ini:
Sekitar pukul 14.15 WIB, jalan Bandung tampak ramai
Kalimat berita tersebut adalah termasuk dalam kaidah kebahasaan …

A. Menggunakan kata kerja mental

B. Menggunakan konjungsi temporal

C. Menggunakan bahasa simpel

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah