Prediksi 50 Soal PAT PJOK Kelas 7 Semester 2 disertai Kunci Jawaban Kurikulum Merdeka Tahun Ajaran 2023 2024

- 23 Mei 2024, 12:30 WIB
Latihan 50 soal PAT PJOK kelas 7 Kurikulum merdeka Tahun 2024
Latihan 50 soal PAT PJOK kelas 7 Kurikulum merdeka Tahun 2024 /pexels.com/RDNE Stock project/

Baca Juga: Latihan 50 Soal dan Kunci Jawaban PAT/UKK PKN Kelas 7 Semester 2 Kurikulum Merdeka Tahun Ajaran 2023 2024

31. Gerakan yang diawali sikap awal jongkok, kedua kaki rapat, letakan lutut ke dada, kedua tangan menumpu di depan ujung kaki, selanjutnya bengkokkan kedua tangan, letakkan pundak pada matras dengan menundukan kepala, setelah itu dilanjutkan gerakan berguling ke depan setelah panggul menyentuh matras peganglah tulang kering dengan kedua tangan menuju posisi jongkok. Rangkaian gerakan tersebut disebut...

A. Guling ke depan
B. Guling Lenting
C. Guling ke belakang
D. Meroda

Jawaban A

32. Sikap badan yang betul saat melakukan guling ke depan ialah posisi badan...

A. Diluruskan
B. Direbahkan
C. Dibulatkan
D. Dimiringkan

Jawaban C

33. Posisi teman yang membantu saat melakukan guling ke depan berada pada...

A. Di depan yang melakukan berguling
B. Di belakang yang melakukan berguling
C. Di sebelah kanan matras
D. Di atas matras

Jawaban C

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah