Latihan 50 Soal PAS/UAS Akidah Akhlak Kelas 5 Semester 2 beserta Kunci Jawaban Kurikulum Merdeka TA 2023 2024

- 24 Mei 2024, 20:30 WIB
Ilustrasi- latihan 50 soal PAS/UAS Akidah Akhlak kelas 5 Kurikulum merdeka Tahun 2024
Ilustrasi- latihan 50 soal PAS/UAS Akidah Akhlak kelas 5 Kurikulum merdeka Tahun 2024 /pexels.com/pixabay/

MEDIA BLORA - Inilah latihan 50 soal PAS/UAS Akidah Akhlak kelas 5 semester 2 sesuai kisi-kisi Kurikulum Merdeka beserta kunci jawaban, cocok digunakan sebagai latihan sebelum Pelaksanaan PAS Tahun Ajaran 2023 2024.

Adek-adek kelas 5 dianjurkan untuk mencoba mengerjakan latihan 50 soal PAS/UAS Akidah Akhlak kelas 5 semester 2 Kurikulum Merdeka tanpa melihat kunci jawaban terlebih dahulu, guna meningkatkan pemahaman dan keterampilan mereka dalam mapel Akidah Akhlak.

Latihan 50 soal PAS/UAS Akidah Akhlak kelas 5 semester 2 ini dapat menjadi referensi tambahan bagi orang tua atau siswa kelas 5 MI sebagai persiapan menuju PAS Semester 2 tahun ajaran 2023 2024.

Baca Juga: 40 Update Soal PAT Bahasa Jawa Kelas 5 Semester 2 beserta Kunci Jawaban Kurikulum Merdeka TA 2023 2024

Semoga latihan 50 soal PAS/UAS Akidah Akhlak kelas 5 semester 2 dan kunci jawaban ini bermanfaat sebagai sarana latihan yang efektif bagi siswa dalam menghadapi Penilaian Akhir Semester (PAS) tahun ajaran 2023 2024.

Sebagaimana MEDIA BLORA rangkum dari berbagai sumber berikut latihan 50 soal PAS/UAS Akidah Akhlak kelas 5 semester 2 yang pas untuk bahan belajar di rumah.

1. .... كُلُّ شَيْءٍ هَالِكٌ اِلاَّ وَجْهَهُ
Qur’an surat qashas ayat 88 di atas menjelaskan bahwa Allah bersifat ....

a. Al-Baqiy
b. Al-Muhyi
c. Al-Mumit
d. Ash-Shomad

Jawaban A

2. Sesuai sabda Nabi Muhamad, dengan tetangga kita harus ....

a. menghiburnya
b. memuliakannya
c. mendekatinya
d. merawatnya

Jawaban B

3. Terhadap tetangga yang berlainan agama, maka sikap kita adalah ....

a. menjauhinya
b. memusuhinya
c. menghormatinya
d. membencinya

Jawaban C

4. Bukti bahwa Allah bersifat Al-Mumit adalah ....

a. tanah gersang dan tandus bisa menjadi subur
b. manusia tidak bisa menghindari kematian
c. Allah memberikan ampunan bagi hamba-Nya yang bertaubat
d. Allah memberi rezeki kepada setiap makhluk-Nya

Jawaban B

5. Merasa lebih yakin bahwa rahasia kematian hanyalah milik Allah adalah hikmah mempelajari sifat Allah yaitu ....

a. Al-Muhyi
b. Al-Baqiy
c. Al-Mumit
d. Ash-Shomad

Jawaban C

6. Allah mempunyai sifat Al-Baqiy yang artinya ....

a. Allah Maha Kekal
b. Allah Maha Mematikan
c. Allah Maha Menghidupkan
d. Allah Maha Penyayang

Jawaban A

7. Contoh perbuatan tercela yang tidak boleh dilakukan terhadap tetangga adalah ....

a. membuang sampah di halaman rumahnya
b. melaksanakan ronda malam bersama
c. menjenguk jika sedang sakit
d. menyapa jika bertemu di jalan

Jawaban A

8. Kerjasama yang tidak boleh dilakukan dengan tetangga yang berlainan agama adalah ....

a. menjaga kebersihan lingkungan
b. dalam hal melaksanakan ibadah
c. memperbaiki saluran air
d. melaksanakan kegiatan siskamling

Jawaban B

9. Berikut ini yang bukan norma dalam kehidupan bermasyarakat adalah ....

a. perilaku
b. agama
c. kesusilaan
d. hukum

Jawaban A

10. Perilaku di bawah ini yang dapat menimbulkan permusuhan adalah ....

a. menjaga kerukunan
b. melakukan kegiatan sosial
c. pertemuan antar warga
d. merendahkan martabat orang

Jawaban D

Baca Juga: Download Soal PAT Fiqih Kelas 5 Semester 2 beserta Kunci Jawaban PDF Sesuai Kurikulum Merdeka TA 2023 2024

11. waktu yang tepat mengucapkan kalimat tarji’ adalah ....

a. mendengar kabar teman menang lomba
b. melewati jalan yang menyeramkan
c. ada orang yang meninggal dunia
d. melihat bukti kebesaran Allah

Jawaban C

12. Al-Muhyi artinya Allah Maha ....

a. Mematikan
b. Menghidupkan
c. Mendengar
d. Mengetahui

Jawaban B

13. Berikut ini yang merupakan contoh perilaku yang meneladani sifat Al-Muhyi adalah ....

a. memberi pupuk dan menyirami tanaman
b. membasmi ulat pada tanaman
c. membunuh binatang buas
d. memanen padi di sawah

Jawaban A

14. Setiap makhluk hidup pasti akan ....

a. kekal
b. abadi
c. hidup terus
d. Mati

Jawaban D

15. Allah tidak akan menguji hamba-Nya dengan musibah di luar ....

a. kesanggupannya
b. keimanannya
c. keinginannya
d. Kekayaannya

Jawaban A

16. Apabila kita sabar dalam menghadapi musibah, maka Allah akan mengganti ....

a. yang lebih jelek
b. yang lebih baik
c. dengan siksaan
d. dengan azab

Jawaban B

17. Berikut ini adalah perbuatan yang dapat menolak datangnya musibah adalah ....

a. membuat sesaji
b. membuat patung
c. memberi sedekah
d. memberi nilai

Jawaban C

18. Kalimat thayyibah رَاجِيْعُوْنَ اِنَّا ِللهِ وَاِنَّااِلَيْهِ disebut juga kalimat ....

a. tarji’
b. takbir
c. takbir
d. tahmid

Jawaban A

19. Lafal رَاجِيْعُوْنَ mempunyai arti ....

a. musibah
b. sesungguhnya
c. kembali
d. milik Allah

Jawaban C

20. Maksud yang terkandung dalam kalimat tarji’ adalah pengakuan dengan setulusnya bahwa manusia akan ....

a. kembali kapada Allah
b. menjadi makhluk yang paling sempurna
c. mendapat rezeki dari Allah
d. menjadi pemimpin di muka bumi

Jawaban A

Baca Juga: Latihan 50 Soal PAT SKI Kelas 5 Semester 2 Kurikulum Merdeka Lengkap dengan Kunci Jawaban TA 2023 2024

21. Berikut ini yang merupakan adab secara islami dalam hidup bermasyarakat adalah ....

a. memupuk sikap acuh tak acuh
b. menunjukkan harta kekayaan
c. mengembangkan sikap toleransi
d. malas mengikuti kegiatan masyarakat

Jawaban C

22. “Kalah sebelum bertanding” adalah ungkapan yang tepat untuk menggambarkan orang yang memiliki sifat ....

a. pesimis
b. optimis
c. tamak
d. Serakah

Jawaban A

23. Di bawah ini yang merupakan contoh ucapan seseorang yang memiliki sifat pesimis adalah ....

a. Aku yakin naik kelas, karena aku giat belajar dan selalu mengerjakan tugas
b. Meskipun dia kelas VI, belum tentu bisa mengalahkan aku dalam lomba ini
c. Entahlah, sepertinya aku sudah tidak dapat menyelelesaikan tugas ini
d. Insya Allah, aku dapat menghafalkan mufrodat yang ditugaskan oleh guru

Jawaban C

24. Sifat suka bergantung kepada orang lain akan menjadikan seseorang dihinggapi rasa ....

a. sombong
b. malas
c. rajin
d. semangat

Jawaban B

25. Sifat bergantung sama artinya dengan ....

a. putus asa
b. rendah hati
c. percaya diri
d. tidak mandiri

Jawaban D

26. Rukun Iman yang pertama adalah...

a. Iman kepada Allah
b. Iman kepada Malaikat
c. Iman kepada Kitab
d. Iman kepada Nabi

Jawaban: a. Iman kepada Allah

27. Yang termasuk malaikat adalah...

a. Mikail
b. Jibril
c. Israfil
d. Semua benar

Jawaban: d. Semua benar

28. Kitab suci yang diturunkan kepada Nabi Muhammad SAW adalah...

a. Taurat
b. Zabur
c. Injil
d. Al-Qur'an

Jawaban: d. Al-Qur'an

29. Nabi yang menerima Kitab Taurat adalah...

a. Nabi Musa AS
b. Nabi Isa AS
c. Nabi Daud AS
d. Nabi Muhammad SAW

Jawaban: a. Nabi Musa AS

30. Nabi yang diberi mukjizat bisa berbicara saat masih bayi adalah...

a. Nabi Isa AS
b. Nabi Musa AS
c. Nabi Muhammad SAW
d. Nabi Yusuf AS

Jawaban: a. Nabi Isa AS

Baca Juga: 50 Contoh Soal PAT Quran Hadis Kelas 5 Semester 2 dan Kunci Jawaban Sesuai Kurikulum Merdeka TA 2023 2024

31. Jumlah Rukun Islam ada...

a. Tiga
b. Empat
c. Lima
d. Enam

Jawaban: c. Lima

32. Shalat yang dilakukan sebelum matahari terbit adalah...

a. Shalat Dzuhur
b. Shalat Ashar
c. Shalat Maghrib
d. Shalat Subuh

Jawaban: d. Shalat Subuh

33. Berpuasa di bulan Ramadhan merupakan rukun Islam yang ke...

a. Satu
b. Dua
c. Tiga
d. Empat

Jawaban: d. Empat

34. Zakat fitrah wajib dikeluarkan pada...

a. Bulan Muharram
b. Bulan Rajab
c. Bulan Ramadhan
d. Bulan Syawal

Jawaban: c. Bulan Ramadhan

35. Kiblat umat Islam saat shalat menghadap ke...

a. Baitul Maqdis
b. Masjidil Haram
c. Masjid Nabawi
d. Masjid Quba

Jawaban: b. Masjidil Haram

36. Orang yang adil adalah orang yang...

a. Selalu berkata jujur
b. Selalu berbohong
c. Suka mencuri
d. Pemarah

Jawaban: a. Selalu berkata jujur

37. Sikap menghormati dan menghargai orang lain disebut...

a. Sabar
b. Toleransi
c. Tawadhu
d. Tawakal

Jawaban: b. Toleransi

38. Nabi Muhammad SAW diutus sebagai rahmat bagi...

a. Kaum Quraisy
b. Penduduk Mekah
c. Seluruh alam
d. Orang-orang beriman

Jawaban: c. Seluruh alam

39. Allah SWT Maha Mengetahui, dalam bahasa Arab disebut...

a. Al-Aziz
b. Al-Alim
c. Al-Hakim
d. Al-Qadir

Jawaban: b. Al-Alim

40. Orang yang selalu bersyukur akan mendapatkan...

a. Kesulitan
b. Pahala
c. Siksa
d. Dosa

Jawaban: b. Pahala

Baca Juga: 40 Update Soal PAT Bahasa Jawa Kelas 5 Semester 2 beserta Kunci Jawaban Kurikulum Merdeka TA 2023 2024

41. Beriman kepada hari kiamat termasuk rukun iman yang ke...

a. Empat
b. Lima
c. Enam
d. Tiga

Jawaban: b. Lima

42. Malaikat yang mencatat amal baik adalah...

a. Munkar
b. Nakir
c. Raqib
d. Atid

Jawaban: c. Raqib

43. Puasa Ramadhan hukumnya adalah...

a. Wajib
b. Sunnah
c. Makruh
d. Haram

Jawaban: a. Wajib

44. Zakat fitrah dikeluarkan setiap...

a. Hari Jumat
b. Hari Lebaran
c. Akhir bulan Ramadhan
d. Setiap awal tahun

Jawaban: c. Akhir bulan Ramadhan

45. Malaikat yang bertugas menyampaikan wahyu kepada para nabi adalah...

a. Israfil
b. Jibril
c. Mikail
d. Izrail

Jawaban: b. Jibril

46. Allah SWT Maha Penyayang, dalam bahasa Arab disebut...

a. Ar-Rahim
b. Al-Aziz
c. Al-Khaliq
d. Al-Ghafur

Jawaban: a. Ar-Rahim

47. Berperilaku baik kepada orang tua disebut...

a. Sabar
b. Ikhlas
c. Birrul walidain
d. Tawakal

Jawaban: c. Birrul walidain

48. Surat Al-Fatihah terdiri dari...

a. 5 ayat
b. 6 ayat
c. 7 ayat
d. 8 ayat

Jawaban: c. 7 ayat

49. Yang bertugas mencatat amal buruk adalah malaikat...

a. Munkar
b. Nakir
c. Raqib
d. Atid

Jawaban: d. Atid

50. Orang yang beriman kepada Allah SWT disebut...

a. Kafir
b. Munafik
c. Mukmin
d. Fasiq
Jawaban: c. Mukmin

Baca Juga: Kumpulan Soal PAT PJOK Kelas 5 Semester 2 beserta Kunci Jawaban Kurikulum Merdeka Tahun Ajaran 2023 2024

Itulah artikel latihan 50 soal PAS/UAS Akidah Akhlak kelas 5 semester 2 Kurikulum Merdeka Tahun Ajaran 2023 2024, beserta kunci jawaban yang dapat dijadikan sebagai latihan sebelum PAS/UAS semester 2 dilaksanakan.***

*Disclaimer

1. Konten ini dibuat untuk siswa atau orang tua dalam proses evaluasi belajar dalam menemukan soal dan kunci jawaban.

2. Artikel ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban.

3. Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi guru atau siswa mengeksplorasi jawaban lain yang lebih baik.

 

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah