Ayo Belajar! 40 Contoh Soal PAT Seni Budaya Kelas 7 Semester 2 dan Jawabannya Kurikulum Merdeka TA 2023 2024

- 28 Mei 2024, 05:41 WIB
Ilustrasi - 40 contoh soal PAT Seni Budaya kelas 7 Kurikulum Merdeka
Ilustrasi - 40 contoh soal PAT Seni Budaya kelas 7 Kurikulum Merdeka /

Jawaban A

12. Pada awalnya, logo merupakan…

a. Kesatuan lukisan
b. Gabungan satu huruf atau lebih yang membentuk kode
c. Gabungan berbagai unsur warna dan bentuk
d. Gabungan nama inisial pembuatnya

Jawaban B

13. Dalam membuat logo dapat menggunakan metode grid. Fungsi metode grid adalah…

a. Membuat logo makin bagus
b. Memudahkan dalam pembuatannya sebuah logo
c. Menambah kesan indah dalam logo
d. Memperjelas tampilan logo

Jawaban B

14. Apakah tujuan penghasilan logo…

a. Memperkenalkan image sesuatu pertubuhan, Syarikat atau organisasi
b. Untuk suka suka
c. Sebagai sumber inspirasi
d. Menambahkan pelanggan

Jawaban A

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah