Baru! 40 Soal PAT Quran Hadis Kelas 8 Semester 2 dan Kunci Jawaban Kurikulum Merdeka Tahun Ajaran 2023 2024

- 31 Mei 2024, 14:08 WIB
40 update soal PAT Quran hadis kelas 8 semester 2 Kurikukulum Merdeka
40 update soal PAT Quran hadis kelas 8 semester 2 Kurikukulum Merdeka /pexels.com/pixabay/

Jawaban B

10. Perhatikan hadits berikut :

الْيَدُ الْعُلْيَا خَيْرٌ مِنَ الْيَدُ السُّفْلَى وَابْدَأْ بِمَنْ تَعُوْلُ Maksud kalimat bergaris bawah adalah…

A. Dari orang telah tercukupinya kebutuhan keluarga
B. Bersedekah itu mulailah dari orang yang menjadi tanggungan
C. Bersedekahlah kepada orang yang lebih membutuhkannya
D. Semua pemberian termasuk sedekah

Jawaban A

Baca Juga: 40 Contoh Soal PAT/UKK SKI Kelas 8 Semester 2 dan Kunci Jawaban Sesuai Kurikulum Merdeka TA 2023 2024

11. Firman Allah dalam Q.S Al-Baqarah 254 yang artinya ; “Hai orang-orang yang beriman, belanjakanlah (di jalan Allah) sebagian dari rezki yang telah Kami berikan kepadamu sebelum datang hari yang pada hari itu tidak ada lagi jual beli dan tidak ada lagi syafa'at dan orang-orang kafir Itulah orang-orang yang zalim”. Yang dimaksud dengan hari kalimat yang bergaris bawah adalah ….

A. Hari kiamat.
B. Hari dagang
C. Hari infak
D. Hari syafaat

Jawaban A

12. Perhatikan potongan ayat QS. Al-Fajr 17-18 dan QS Al-Baqarah : 261 di bawah ini!

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah