Kisi-Kisi dan Soal KSM Matematika MI Tahun 2024 Lengkap Pembahasan Disertai Kunci Jawaban

- 24 Juni 2024, 14:36 WIB
Kisi-Kisi dan Soal KSM Matematika MI Tahun 2024 Lengkap Pembahasan Disertai Kunci Jawaban.
Kisi-Kisi dan Soal KSM Matematika MI Tahun 2024 Lengkap Pembahasan Disertai Kunci Jawaban. /pexels.com

Jawaban : B

5. Miya baru saja menyelesaikan tugas menulis seluruh nama nabi rasul yang wajib diketahui lengkap dengan nomor urutannya. Jika Miya sebelumnya sudah menyelesaikan menulis nama malaikat yang wajib diketahui lengkap dengan nomor urutannya, maka jumlah dari semua angka yang sudah Miya tulis dalam tugas tersebut adalah ….

A. 325
B. 370
C. 380
D. 395

Jawaban : C

6. Seekor sapi kurban grade A dengan berat 2,25 kwintal di Kota A seharga Rp98.000,00 per kilogram beratnya. Sedangkan, seekor sapi kurban dengan grade yang sama di kota B seharga Rp91.000,00 per kilogram beratnya. Beberapa warga di kota A dan B melakukan patungan untuk membeli sapi kurban. Selisih uang kurban seekor sapi per orang yang dikeluarkan warga kota A dan kota B adalah ….

A. Rp125.000,00
B. Rp225.000,00
C. Rp525.000,00
D. Rp1.7250.000,00

Jawaban : B

7. Ukuran sisi suatu segitiga masing-masing merupakan bilangan yang menyatakan nomor urut surah yang memuat tepat 3 ayat dalam Al-Qur’an. Keliling segitiga tersebut adalah …. satuan

A. 319
B. 321
C. 323
D. 325

Jawaban : B

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah