BLT Ibu Hamil Agustus 2022 Kapan Cair? Ini Syarat, Jadwal dan Cara Cek Penerima Manfaat BLT Rp750 Ribu

- 7 Agustus 2022, 09:11 WIB
Ilustrasi - Bansos PKH kategori BLT Ibu Hamil senilai Rp3 juta per tahun bisa dicek penerimanya dengan login di cekbansos.kemensos.go.id.
Ilustrasi - Bansos PKH kategori BLT Ibu Hamil senilai Rp3 juta per tahun bisa dicek penerimanya dengan login di cekbansos.kemensos.go.id. /Pixabay.

Ada tujuh kriteria penerima PKH akan menerima bantuan dengan nominal yang berbeda-beda, dari mulai ibu hamil hingga kelompok lansia.

Berikut rincian penerima bansos PKH beserta besaran bantuan sebagaimana dilansir MEDIA BLORA dari berbagai sumber:

1. Ibu hamil menerima PKH Rp3 juta setahun atau Rp750 ribu per tahap

2. Anak usia dini menerima PKH Rp3 juta setahun atau Rp750 ribu per tahap

3. Pelajar SD/Sederajat menerima PKH Rp900 ribu setahun atau Rp225 ribu per tahap

4. Pelajar SMP/Sederajat menerima PKH Rp1,5 juta setahun atau Rp375 ribu per tahap

5. Pelajar SMA/Sederajat menerima PKH Rp2 juta setahun atau Rp500 ribu per tahap

Baca Juga: Kabar Baik! Cek Segera dan Dapatkan BLT Anak Sekolah SD, SMP, SMA Cair hingga Rp4,4 Juta di Agustus 2022

6. Difabel menerima PKH Rp2,4 juta setahun atau Rp600 ribu per tahap

7. Lansia menerima PKH Rp2,4 juta setahun atau Rp600 ribu per tahap

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah