Simak Syarat Dan Cara Daftar Program Kartu Prakerja Gelombang 43, Dapatkan Bansos Sebesar Rp 3,35 Juta

- 31 Agustus 2022, 06:03 WIB
Ilustrasisi, Simak Syarat Dan Cara Daftar Program Kartu Prakerja Gelombang 43, Dapatkan Bansos Sebesar Rp 3,35 Juta
Ilustrasisi, Simak Syarat Dan Cara Daftar Program Kartu Prakerja Gelombang 43, Dapatkan Bansos Sebesar Rp 3,35 Juta /[email protected]

MEDIA BLORA - Berikut ulasan terkait syarat dan cara mendaftar program Kartu Prakerja Gelombang 43.

Pendaftaran program Kartu Prakerja Gelombang 43 telah dibuka pada Minggu, 28 Agustus 2022.

PMO Kartu Prakerja melalui akun Instagram resmi @prakerja.go.id. Menyampaikan Informasi pembukaan pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 43.

"Yuk, gabung gelombang yuk! Gelombang 43 sudah dibuka Sob!," tulis @prakerja.go.id, dikutip Senin, 29 Agustus 2022.

Baca Juga: Inilah Doa sholat Tahajud Arab, Latin dan Artinya

Program Kartu Prakerja merupakan program pengembangan kompetensi kerja dan kewirausahaan dalam bentuk bantuan biaya yang ditujukan kepada pencari kerja, pekerja yang terkena PHK, atau pekerja yang membutuhkan peningkatan kompetensi, termasuk pelaku usaha mikro dan kecil.

Program ini termasuk program yang ramah difabel, sehingga difabel diperbolehkan untuk mendaftar dan mengikuti program Kartu Prakerja.

Pada program Kartu Prakerja, bagi peserta yang telah lolos pendaftaran, akan mendapatkan pelatihan online dan bantuan sosial.

Adapun bansos yang diberikan senilai Rp3,35 juta dengan rincian biaya pelatihan sebesar Rp1 juta, insentif Rp2,4 juta dan insentif survei Rp150.000.

Baca Juga: Jarang Diketahui Orang, Inilah Beberapa Keutamaan Sholat Tahajud

Halaman:

Editor: Ahmat Arif Muzazin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah