Inilah 5 Tempat Wisata di Blora yang Wajib Dikunjungi Ketika Libur Lebaran,Lengkap Harga Tiket dan Jam Buka

- 6 Mei 2022, 09:30 WIB
Tempat wisata di Blora
Tempat wisata di Blora /Tangakapan Layar dari Channel YouTube Umplong Chanel/

-       Jam Buka            : 08.00 – 17.00 WIB

-       Tiket Masuk         : Rp. 7.000 / Orang

Setiap goa, memiliki atap yang berlubang. Ketika matahari bersinar maka perlahan sinar itu masuk ke dalam goa tersebut.

Sehingga view instagramable hadir dalam goa tersebut. Bagi kalian yang ingin berkunjung kesini, pastikan cuaca terang dan tidak mendung. 

  1. SUNGAI KALINANAS

Sungai ini terletak di Desa Kalinanas kecamatan Japah Kabupaten Blora. Sungai ini mempunyai nilai keindahan tinggi di bagian dinding sungai.

Baca Juga: 8 Destinasi Wisata Instagramable Di Blora, Cocok Untuk Habiskan Liburan Lebaran 2022

Ketika musim kemarau maka akan terlihat dinding yang indah itu. Perjalanan menuju Sungai Kalinanas ini memerlukan waktu sekitar 40 menit.

Dari pusat Kecamatan Japah, tepatnya pertigaan barat masjid agung Japah mengambil arah ke utara menuju Desa Bogem dan Desa Gaplokan.

Nah, kalau sudah masuk Desa Kalinanas sampai pertigaan pohon beringin besar, kendaraanmu bisa di parkirkan di halaman rumah warga dan berjalan kaki melalui bekas rel kereta kearah barat sejauh 100 meter menuju lokasi sungai Kalinanas tersebut.     

Karena belum ada pengelolaan untuk masuk masih free dan jam buka masih belum ada ketentuan.

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah