Ada Menantu-Mertua, Berikut 3 Orang Terkaya RI Pemilik Rumah Sakit Mewah, Ada yang Punya Harta Rp61,2 Triliun

- 1 Juni 2022, 05:51 WIB
Berikut daftar 3 orang terkaya di Indonesia pemilik rumah sakit mewah, satu diantaranya ada yang punya harta Rp6,21 triliun.
Berikut daftar 3 orang terkaya di Indonesia pemilik rumah sakit mewah, satu diantaranya ada yang punya harta Rp6,21 triliun. /Tangakapan layar kanal YouTube Muhammad Rafi

MEDIA BLORA – Berikut daftar 3 orang terkaya di Indonesia pemilik rumah sakit mewah, satu diantaranya ada yang punya harta Rp6,21 triliun.

Lebih mengejutkannya lagi, dari 3 orang terkaya di Indonesia pemilik rumah sakit mewah tersebut ada yang menantu-mertua.

Bisnis rumah sakit (RS) merupakan salah satu yang sangat menjanjikan. Hal ini bisa dilihat dari beberapa orang terkaya di Indonesia memilih terjun ke bisnis rumah sakit. 

Sejumlah konglomerat berharta puluhan triliun rupiah itu mendirikan rumah sakit dengan fasilitas lengkap.

Baca Juga: Keramas Setiap Hari Bisa Bikin Rambut Cepat Rontok dan Rusak? Bagaimana dengan Keramas Tanpa Sampo?

Umumnya rumah sakit yang dimiliki para konglomerat ini merupakan rumah sakit dengan standar internasional dan kategori mewah.

Dilansir MEDIA BLORA dari berbagai sumber, 3 orang terkaya RI pemilik rumah sakit mewah di Indonesia, yakni Boejamin Setiawan, Dato Sri Tahir, dan Mochtar Riyadi. Berikut selengkapnya:

  1. Boenjamin Setiawan

Konglomerat Indonesia terkaya yang memiliki jaringan bisnis rumah sakit di Indonesia adalah Boenjamin Setiawan yang lahir pada 23 September 1933 di Tegal, Jawa Tengah.

Dia merupakan pendiri Rumah Sakit Mitra Keluarga, yang pertama kali berdiri pada 1989.

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x