Profil dan Biodata Pratama Arhan, Skill Lemparan Bola Menjadi Sorotan Klub Asia hingga Eropa

- 15 Februari 2022, 20:39 WIB
Profil dan Biodata Pratama Arhan, Skill Lemparan Bola Menjadi Sorotan Klub Asia hingga Eropa
Profil dan Biodata Pratama Arhan, Skill Lemparan Bola Menjadi Sorotan Klub Asia hingga Eropa /PSSI/dok PSSI

MEDIA BLORA - Berikut ini profil dan biodata Pratama Arhan, dikenal punya skill lemparan bola fantastis.

Tidak hanya di Indonesia Skill lemparan bola Pratama Arhan menjadi sorotan klub Asia hingga Eropa.

Kini banyak para penggemar bola terutama kaum hawa yang kepincut paras Pratama Arhan.

Selain skill lemparan bola Pratama Arhan, para kaum hawa kepincut dengan paras tampannya.

Baca Juga: Resep Rahasia Bunda! Hanya Bawang Merah, Aglonema Mendadak Subur, Berdaun Lebar, dan Bebas Hama

Hingga kini banyak para penggemar bola mencari profil dan biodata lengkap Pratama Arhan.

Simak profil dan biodata Pratama Arhan, bek kiri PSIS Semarang yang jadi andalan Shin Tae-yong di Timnas Indonesia.

Pratama Arhan salah satu penggawa Timnas Indonesia pada ajang Piala AFF 2020 di Singapura beberapa waktu lalu.

Dalam ajang kompetisi sepakbola terbesar di Asia Tenggara, Ia berhasil memberikan kontribusi terbaiknya buat Timnas Indonesia.

Halaman:

Editor: Moch Eko Ridwan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah